Emas mendapatkan dukungan karena risiko geopolitik mengkatalisasi permintaan, 11 jam lalu, #Emas Fundamental   |   Data pekerjaan Inggris mendukung penurunan suku bunga BoE, dan saham vodafone naik setelah pendapatan, 11 jam lalu, #Forex Fundamental   |   EUR/USD: Euro dapat naik lebih tinggi jika stabil di atas level 1.0800, 11 jam lalu, #Forex Teknikal   |   EUR/GBP tetap dibatasi di bawah level 0.8600 menyusul data ketenagakerjaan Inggris, 11 jam lalu, #Forex Teknikal   |   Saham-saham top gainers LQ45: PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) +2.17%, PT Bank Pacific Tbk (BRPT) +2.04%, PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) +1.93%, 18 jam lalu, #Saham Indonesia   |   IHSG melanjutkan penguatannya pada pagi ini, naik 0.21% ke level 7,114, 18 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Aneka Tambang (ANTM) menyampaikan jadwal pembagian dividennya sebesar Rp3.07 triliun. Cum date untuk dividen ANTM dijadwalkan pada pekan depan, 18 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. (INTP) akan mengambil keputusan terkait penggunaan laba bersih 2023 lewat RUPST yang digelar hari ini (14/Mei), 18 jam lalu, #Saham Indonesia

Webinar Maxco Ajak Trader Belajar Money Management

Cahyaning 29 Dec 2022
Dibaca Normal 2 Menit
forex > broker > berita >   #maxco   #webinar   #webinar-maxco
Broker Maxco mengajak trader mengenal pentingnya money management dalam trading. Kapan kelas online ini diadakan?

Selain strategi yang baik, money management adalah salah satu faktor yang tak boleh dikesampingkan oleh trader. Hal ini dapat membantu trader mengontrol pengunaan dana trading mereka dengan lebih efisien.

Pada dasarnya, money management adalah kelola dana dalam akun trading. Hal-hal yang dipertimbangkan adalah besar lot tiap posisi, jarak entry dengan SL dan TP, serta jumlah maksimal posisi trading yang dibuka dalam satu periode.

Tanpa adanya money management yang baik, tak menutup kemungkinan trader akan lebih sembrono saat menggunakan dana tradingnya. Bisa-bisa dana ludes tanpa tahu kemana perginya.

Broker Maxco menyadari bahwa saat ini belum banyak trader yang mengerti pentingnya money management dalam trading. Melalui webinar rutinnya, broker ini mengajak trader Indonesia menyelam lebih jauh tentang pengelolaan dana trading.

webinar maxco

Broker berlatarbelakang perbankan tersebut akan menyelenggarakan kelas webinar hari Jumat 30 Desember 2022 besok, pukul 14.00. Berita broker Maxco ini penting untuk Anda bookmark karena kelas kali ini akan mengusung tema 'Market Preview - Pentingnya Money Management Dalam Trading Forex & Gold'.

Kelas online besok akan dipandu oleh Adam Ibrahim selaku speaker dan pembawa materi. Trader yang bermintar dapat menghubungi akun Instagram resmi broker Maxco untuk informasi lebih lanjut. Selain dapat diikuti melalui aplikasi Zoom, webinar broker Maxco juga dapat diikuti melalui live streaming YouTube pada jam yang sama.

Sebagai tambahan, broker Maxco adalah pialang berjangka yang menyediakan jasa trading spread rendah. Untuk informasi lebih lengkap mengenai fitur lainnya, kunjungi juga website resmi Maxco.

 


Dengan pengalaman lebih dari 30 tahun, broker Maxco menyediakan instrumen forex, logam mulia, futures, dan saham untuk trader retail maupun institusional.

Terkait Lainnya
Kategori Terkait
 
Emas mendapatkan dukungan karena risiko geopolitik mengkatalisasi permintaan, 11 jam lalu, #Emas Fundamental

Data pekerjaan Inggris mendukung penurunan suku bunga BoE, dan saham vodafone naik setelah pendapatan, 11 jam lalu, #Forex Fundamental

EUR/USD: Euro dapat naik lebih tinggi jika stabil di atas level 1.0800, 11 jam lalu, #Forex Teknikal

EUR/GBP tetap dibatasi di bawah level 0.8600 menyusul data ketenagakerjaan Inggris, 11 jam lalu, #Forex Teknikal

Saham-saham top gainers LQ45: PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) +2.17%, PT Bank Pacific Tbk (BRPT) +2.04%, PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) +1.93%, 18 jam lalu, #Saham Indonesia

IHSG melanjutkan penguatannya pada pagi ini, naik 0.21% ke level 7,114, 18 jam lalu, #Saham Indonesia

Aneka Tambang (ANTM) menyampaikan jadwal pembagian dividennya sebesar Rp3.07 triliun. Cum date untuk dividen ANTM dijadwalkan pada pekan depan, 18 jam lalu, #Saham Indonesia

PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. (INTP) akan mengambil keputusan terkait penggunaan laba bersih 2023 lewat RUPST yang digelar hari ini (14/Mei), 18 jam lalu, #Saham Indonesia



Komentar[5]    
  Agus   |   13 Jan 2023

Sesuai yang ditulis diartikel bahwa Maxco sendiri menawarkan trading dengan spread yang rendah, apa itu berarti memungkinkan untuk melakukan scalping di Maxco? Selain itu besaran komisi nya berapa dan jenis akun yang bisa dipilih di Maxco apa saja?

  Budianto Anggara   |   13 Jan 2023

Scalping sangat memungkinkan untuk dilakukan di Maxco gan. Untuk spread yang ditawarkan adalah variable dimulai dari 0 pips. Selain itu Maxco sangat menjamin kecepatan eksekusi pasar tanpa requote juga. Sehingga kondisi trading seperti ini sangat memungkinkan bukan hanya untuk scalping saja tetapi juga trading style lainnya seperti day trading dan swing trading.

Mengenai komisi sendiri dimulai dari $1 per lot serta trading dimulai dari 0.1 lot. Nah, menurut gw sendiri kelemahan Maxco adalah tidak ada jenis akun yang dapat dipilih. Jadi hanya bisa trading dengan standard account saja.

Mengenai detail review lengkap Maxco, agan bisa membacanya di : Review Broker Maxco

  Alberto Louis Pratama   |   13 Jan 2023

Selain webinar, apakah ada fitur edukasi lainnya yang ditawarkan oleh Maxco? Soalnya dilihat dari tanggal artikel dibuat, pasti kebanyakan reader baru di inbizia seperti saya yang tidak tau ternyata Maxco ada mengadakan webinar dan tanggal diadakannya udah lewat jauh. Apakah webinar ini bisa ditonton ulang dan apakah free buat kita-kita yang calon tradernya Maxco?

  Wilson   |   13 Jan 2023

@Alberto, untuk fitur edukasi lainnya di Maxco, sejauh ini saya belum menemukan (Seperti fitur edukasi pengenalan Forex dll ) di website Maxco. Tetapi ketika saya menelusuri kanal youtube Maxco Futures, ternyata hampir tiap minggu terdapat pembahasan market dan webinar juga termasuk video edukasi dengan pembicara Adam Ibrahim. Jadi bisa dipastikan webinar di Maxco dapat ditonton ulang meskipun ada beberapa webinar yang tidak ditemukan tetapi video edukasi lainnya bisa ditonton bahkan oleh non-trader Maxco. Sehingga menurut saya, meskipun fitur edukasi lain tidak ada tetapi video edukasi, weinar dan pembahasan Maxco sangat sering diupload.

  Jorge Joshua   |   13 Jan 2023

Tambahan buat agan @Alberto nih, Maxco sendiri ramah banget buat pemula karena spread rendah dan komisi rendah juga. Selain itu terdapat demo akun serta deposit yang lumayan rendah meskipun tidak serendah Broker lainnya. Dan misalkan kalau agan mencari fitur edukasi selain video dan webinar, bisa mencoba broker Monex (baca reviewnya disini: review broker Monex.)

Untuk Fitur edukasi diwebsitenya sangat lengkap. Meliputi e-book yang bisa didownload sampai fitur video edukasi bertahap sesuai level pengalaman trader.

Webinar Maxco Ajak Trader Belajar Money