Saham-saham top gainers LQ45: PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) +2.17%, PT Bank Pacific Tbk (BRPT) +2.04%, PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) +1.93%, 5 jam lalu, #Saham Indonesia   |   IHSG melanjutkan penguatannya pada pagi ini, naik 0.21% ke level 7,114, 5 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Aneka Tambang (ANTM) menyampaikan jadwal pembagian dividennya sebesar Rp3.07 triliun. Cum date untuk dividen ANTM dijadwalkan pada pekan depan, 5 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. (INTP) akan mengambil keputusan terkait penggunaan laba bersih 2023 lewat RUPST yang digelar hari ini (14/Mei), 5 jam lalu, #Saham Indonesia

Investasi

Strategi Investasi George Soros VS Warren Buffett, Mana Yang Terbaik?
Wahyudi     25 Jun 2020
Tidak ada yang tidak mengenal dua sosok investor paling sukses di muka bumi ini, George Soros dan Warrant Buffet. Strategi mereka menarik untuk dipelajari lebih dalam.
Teknik Investasi Kripto Aman dengan Dollar Cost Averaging
Intan     2 Jun 2022
Sebagai investor kripto, sangat banyak teknik investasi yang bisa dimanfaatkan. Salah satu yang menarik adalah Dollar Cost Averaging. Sudah tahukah kalian cara menggunakannya?
4 Tips Investasi Saham Anti Gagal Untuk Pemula
Satrya Heli Oriza     28 Jun 2019
Tidak sedikit investor saham pemula yang mengalami kegagalan, sehingga beranggapan bahwa pasar tidak pernah berpihak kepadanya. Simak tips-tips berikut untuk menghindari kegagalan dalam berinvestasi saham!
Forum

Kumpulan Forum @inbizia #investasi

Chis Leon   6 Oct 2021

Aku punya dana beberapa, rencananya tak investasikan di saham. target investasiku sekitar 5 tahun. Pertanyaannya, apakah saham bagus untuk investasi selama 5 tahun mendatang? Makasih. 

Jemmy   15 Dec 2021

Apakah investasi emas di situasi pandemi seperti saat ini masih cocok?

kurniawan   9 Mar 2022

Sekarang ini marak sekali investasi bodong, mohon info dan tips agar terhindar dari investasi bodong min?

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #investasi

  Marta   |   30 Jun 2022   |   Artikel

Kenapa inflasi dan buruknya data ekonomi Amerika malah bikin dollar menguat? Kenapa investor masih lebih memilih dolar daripada investasi lainnya? Bingung gue

  Aisha   |   3 Jul 2022

Dolar AS terkenal sebagai mata uang "safe haven". Itu artinya, investor cenderung memilih untuk menyimpan uang dalam bentuk dolar AS ketika terjadi gejolak keuangan atau krisis ekonomi. Dan ini berlaku baik saat negara lain yang mengalami krisis, maupun AS sendiri yang mengalami krisis.

Selain itu, perlu diperhatikan pula bahwa seburuk-buruknya kondisi AS sekarang, masih banyak negara lain yang bernasib lebih buruk. Alhasil, orang-orang dari negara-negara lain itu memilih untuk menyimpan uang mereka dalam dolar AS daripada mata uangnya sendiri.

Kenapa bukan dibelikan aset investasi lain? Masalahnya, dalam kondisi menjelang krisis, "cash is king" (uang tunai adalah raja). Pertanyaannya, uang tunai apa yang paling aman? Pilihannya jelas, dolar AS sebagai mata uang cadangan devisa global, diterima di negara mana pun.

Inilah beberapa alasan mengapa dolar AS menguat meskipun kondisi ekonomi Amerika sendiri gonjang-ganjing.

  Toky   |   10 Dec 2022   |   Artikel

Diversifikasi investasi itu penting banget. Syukur ada website yang ngebahas ini. Ibarat kalau jualan kita mesti ada beberapa produk yang berbeda jadi bila beberapa jalan, bisa nutupin sementara modal yang tertahan dari produk yang ga bisa jalan.

Pada dasarnya seperti itu , siapa tau salah satu mengalami kenaikan value sehingga bisa nahan floating loss sementara dari yang mengalami penurunan serta bisa jagain nilai aset kita. Sebagai perbadingan bila saya sepenuhnya tabung di satu tempat, bila terjadi kerugian saya bisa kena rugi semua.

Bersyukur banget ada yang ngebahas ini.

  Rizki   |   28 Apr 2023   |   Artikel

Ikutan nimbrung ya min..

Dr artikel di atas sptnya lbh menguntungkan utk investasi dengan cara trading emas online, selain tdk butuh tmpat penyimpanan, kita jg bs dg cepat jual atau beli emas, tinggal klik aja gitu.

Selain itu caranya jg sangat efektif dan mdh dipelajari, modal juga gak butuh banyak, trus klo di broker Maxco bisa trading dimna aja soalnya bisa pake hp doang, gak pake ribet.

Klo diliat sngat beda jauh sih dg beli emas batangan, apalagi emas perhiasan. Pengalaman gw inves dg emas perhiasan bukannya dpt untung tp malah rugi hehe

Sangat2 menarik nih, gw sndiri pengen nyoba juga nih trading emas online. Ok min makasih ya dah dikasih ksmpatan nimbrung.

  Hendri   |   7 Jun 2023

Rizki: Sdikit beri tanggapan aja nih gan! KLu soal trading emas CFD kliatan lbh menguntungkan krna ini pasar CFD yaa, shngga bsa untung 2 arah. Selain itu, dngn adanya leverage, kita bsa bertransaksi dngn emas dngn jumlah lot yg cukup siginifikan beri keuntungan ke kita.

1 lot di trading emas CFD adalah skitar 100 T ounce biasanya ato setara 3 ton emas. Sdngkan di Maxco bsa buka 0.1 lot ato setara 300 kg emas. YA, dngn pergerakan emas yg dikit aja bisa memberikan keuntungan signifikan.

Nah, mengenai jual emas perhiasan nihh tentu agak rugi krna kandungan emas yg ada di dalam perhiasan bisa aja cma 35% ato 75% umumnya. Sdngkan utk perhiasan emas murni, biasanya pnya nilai jual yg mngkn hampir setara emas gold asalkan pnya surat jual beli emasnya.

Mkasih!

  Potter   |   19 Oct 2023

Hendri: Maaf nih, tlng bedain antara jual beli perhiasan dngn jual beli emas batangan. Emang btl klo jual beli perhiasan biasanya kita cenderung ga untung hingga rugi krna kandungan emas yg terkandung itu ga 99% emas alias udah dicampur ama logam lain. Sedangkan logam emas asli ini justru biasa bisa berikan keuntungan signifikan bila kita nympan bertahun2 krna secara historis, harga emas selalu naik.

Sdngkn trading CFD Emas sndiri, harga emas jga ngikutin kok harga emas mulia. Shngga ga peer to peer lah ngebandingin jual beli emas fisik dngn jual beli perhiasan emas kcuali perhasaian emas lo 99 karat.

Mengenai emas CFD emang ngebuka peluang keuntungan lbh besr krna bsa ambil untung 2 arah, sdngkn emas fisik itu cma untung saat harga naik. Tetapi sisi mnus yg mngkn dipertimbankan di trading emas CFD adalh kita ga pnya aset emas tsb. ITu aja sih tnggapan dri gue

  Erling   |   14 Jun 2023   |   Artikel

Berdasarkan pernyataan di artikel, dikatakn klu kita yg modal kecil palingan bsa mendapatkan ato netapin profit kurang lbh 5% ampe 10% per bulan. Misalkan modal ane cma Rp 1 juta, brrti target paling realistis yaa kisaran Rp 50.000 ampe Rp 100.000. Jujur ini per bulan yaa, rasanya agak kecil lho. Emang sih resiko trading itu besar, jd mau ga mau kita meminimalisir resiko yg ada shngga profit psti ikutan kecil.

Nah, dari pemaparan tsb, apakah kita bsa mengkategorikan trading Forex ini sbagai investasi megningat, ini Forex seperti tabungan gitu yg berbunga kisaran 5 ingga 10%. Kra2 modal yg cocok utk memulai trading Forex itu apakah bsa dibawah 1 juta?

  Minto   |   17 Jun 2023

Erling: Setuju! Gue ngerti kok kalo target profit 5% - 10% per bulan dri modal kecil kyk Rp 1 juta keliatannya agak kecil. Emangnya Forex trading itu nggak kayak bisnis yg bisa menghasilkan profit gede dalam waktu singkat, tetapi ini semua tentang manajemen risiko yang baik.

Kalo kamu mau ngeliat Forex trading sebagai investasi, bisa sih, tapi beda dngn tabungan yg berbunga tetap. Forex trading itu lebih ke spekulasi atas pergerakan harga, jadi hasilnya bisa bervariasi. Tapi dengan manajemen risiko yang baik, paling ga, elo bisa meminimalisir kerugian dan mengoptimalkan potensi profit.

Kalo modal di bawah Rp 1 juta, sebenernya bisa aja buat mulai trading Forex, tapi perlu diinget bahwa modal yg lebih besar bisa memberikan fleksibilitas dan kesempatan yg lebih besar juga. Gue saranin buat mulai dengan modal yg sesuai dengan kemampuan dan kenyamanan finansial kamu, bro. Jangan sampe trading bikin keuangan jadi kacau.

Intinya, bro, trading Forex itu butuh kesabaran, pengalaman, dan strategi yg baik. Jangan terlalu fokus ke target profitnya aja, tapi juga belajar terus, disiplin dalam manajemen risiko, dan evaluasi performa trading elo.

  Haryo   |   8 Jul 2023   |   Artikel

Setau ane, investasi jangka pendek kyk Forex ini agak beresiko lho. Ga smua orng mngkn bsa berhasil di Forex, dan klu ada pun terkadang ga bsa dijadikan sbagai pekerjaan utama mereka. Dan trader yg berhasil jadi full time trader dan sukses itu cma segelintir orng aja.

Mohon maaf, cma ingin bertanya, Forex emang memiliki pergerakan psr yg cepat shngga keuntungan bisa dtng tiap saat dan bahkan cenderung tinggi profitnya, tetapi tentu aja terrdapat resiko didalmnya. JD, ingin bertanya aja, apa persiapan bagi yg pemula apabila ingin benar2 trading di Forex ato yg mau serius trading di Forex?

  Bayu   |   9 Jul 2023

Wah, asli klu apa aja yg bakaln dipersiapkan itu, panjang ceritanya gan. Tetapi sepengalaman gue, lebih enak kita memulai dngn memahami dasar2 Forex dan membuat perencanaan traidng (trading plan). Krna dengan memahami dasar2 Forex sperti isitilah buy/sell, ato spread/komisi, dan apapun terms yg berkaitan dngn Forex itu bsa ngebantu kita mengetaui apa yg seebanrnya terjadi di pasar dan membntu kita dalam belajar trading Forex secara teori

Smntara itu dngn meyusun trading plan, tujuan trading dan cara trading serta aturan2 trading kita jadi lebih jelas. Hal ini dapat membantu kita mencapai profit sembari mengikuti aturan2 trading yg pstinya disesuaikan dngn modal yg dimiliki serta resiko trading yg bsa kita tanggung. (selengkapnya bsa baca trading plan disini : Penyebab Eksekusi Trading Plan Gagal )

  Hans   |   10 Jul 2023

Klo gue sndiri lebih prefer langsung ke perencanaan trading sih. Utk terms2 dasar kyk yg disebutkan ama agan @Bayu, itu bakalan kita belajar dngn sendirinyaa kok. Klu kita trading terus, istilah2 itu bakalan otomatis terekam di otak kita, jdi kita bisa nge cut waktu buat learning terms dngn langsung ekskusi di trading plan.

Selain itu, klu gue, yg terpenting dari memulai trading Forex adalah dngn mencari situs yg mngkn bsa dijadikan sebagai materi trading. Krna Trading Forex itu emang sulit, makanya belajarnya juga harus pelan2. Kita bsa cari situs2 yg bisa dijadikan materi belajar yg ada artikel2 utk pemula seperti di Inbizia ini.

Terus hal yg penting setelah trading plan dibuat adalh mencari broker. Tujuannya adalah kita bisa menggunakan fasilitas akun demo yg disediakan oleh broker sembari kita belajar tools2 yg digunakan. Di Finex kan menggunakan Metatrader4 sebagai platform, maka dari itu, kita bisa belajar bnyk tools tambahan utk keperluan trading kita kelak.

  Nina   |   19 Sep 2023   |   Artikel

pagi semuanya, artikelnya cukup menarik dan menambah wawasan ttg investasi reksadana.

Setlah bc2 artikel di atas sy sbnrnya ckp tertarik utk investasi reksadana, sptnya slh satu investasi yg menjanjikan dan aman. tp jujur aja nih klo sy blm tau bener utk mulai bisnis atau investasi reksadana ini. Jd gw pengen tau nih gmn langkah awal utk sy bs investasi di reksadana ini. jika ada senior2 yg udah pnglamn di bdng ini mhn sharing donk ilmunya.

Trus sy juga mau tanya nih, sbnrnya apa sih manager investasi itu? apa tempat perusahaan yg nyediain reksadana atau gimana? trus apa bener kita bisa mulai investasi reksadana ini melalui berbagai aplikasi? apakah bener2 aman tuh jika kita investasi lewat aplikasi?

  Wuri   |   19 Sep 2023

Nina: hai kak, gw cb jwb ya, jd kak emang untuk saat ini investasi reksadana cukup mudah langkahnya, krna saat ini udah banyak aplikasi2 online yg mnyediakan investasi reksadana ini dan bs dibilang aplikasi itu cukup aman utk berinvestasi krna udah terdaftar dan diawasi oleh OJK.

Nah dsini sy anggap kakak sbg pemula ya, biar gak ribet jelasinnya. Utk memulai investasi reksadana sbg pemula, mending kakak pakai aplikasi aja lebih mudah, yaah itung2 utk belajar juga.

utk investasi via aplikasi online, kakak tinggal pilih aja aplikasi mana yg mau dipilih, gak gw sebutin di sini ntar dikira iklan pula.. hehehe.

Setelah itu kakak tinggal daftar sesuai ketentuannya, kemudian top up utk modal awalnya. Nah setelah semua data kakak lengkap dan diverifikasi, maka kakak tinggal pilih aja investasi reksadana.

trus kakak tinggal beli aja produk reksadana yg kakak inginkan.

untuk lebih jelasnya mgkin kakak bs belajar dari artikel ini

  Cahya   |   19 Sep 2023

Nina: gw mau nambhin jwbn ya min, ttg managar investasi.

Manager invstasi mrupakn pihak atau perusahaan yg mengelaola portofolio efek utk pr nasabah atau mengelola portofolio investasi kolektif utk sklompok nasabah kecuali perusahaan asuransi, dana pensiun dan bank yg melakukan sendiri kegiatan usahanya.

Nah manager investasi ini diawasi langsung oleh OJK jadi ketika ada orang yg berinvestasi reksadana tidak perlu khawatir dengan keamanan investasinya.

Untuk masalah keamanan jika kakak mau investasi reksadana melalui aplikasi online, kakak jg gak perlu khawatir kok, karena perusahaan yang menyediakan investasi via online itu jg sdh diawasi oleh OJK jadi dijamin aman. thanks.

Webinar Maxco Paparkan Investasi Cerdas dengan Fundamental Analysis
Nadia     20 Dec 2023
Maxco Futures menggelar webinar untuk mengedukasi trader tentang karakteristik pasar menggunakan investasi fundamental. Catat waktu dan tempatnya agar tak ketinggalan.
Perbandingan Risiko Investasi yang Perlu Anda Tahu
Hana Raisa     10 Jun 2023
Pernahkah Anda mendengar tentang Capital at Risk (CaR) dan Value at Risk (VaR)? Keduanya sama-sama risiko investasi. Namun, apa perbedaannya?
#risiko  
Cara Sukses Investasi di Pasar Forex Ala Corvin Codirla
Hana Raisa     29 May 2023
Tidak hanya saham atau properti, tetapi forex juga bisa dijadikan pilihan investasi yang menguntungkan. Begini cara sukses investasi forex ala Corvin Codirla.
Kupas Tuntas Strategi Melawan Trend dalam Investasi
Hana Raisa     19 Apr 2023
Untuk bisa sukses dalam berinvestasi, ada banyak jenis strategi yang bisa digunakan. Salah satunya yang cukup ekstrim adalah strategi melawan trend. Bagaimana caranya?
Bagaimana Hukum Investasi Emas Dalam Islam?
Hana Raisa     21 Mar 2023
Emas kerap dijadikan sebagai aset investasi karena memiliki stabilitas nilai tukar yang baik. Namun, bagaimana hukum investasi emas jika dilihat dari perspektif Islam?
Ekonomi China Membaik, Pakar Peringatkan Hal Ini
Crypholic     15 Mar 2023
Sejumlah data ekonomi China menunjukkan hasil yang impresif. Akan tetapi, ekonom mengatakan bahwa kondisi negeri Tirai Bambu itu belum sepenuhnya kokoh.
Pelajaran Investasi dari Tren Market 2022
Hana Raisa     10 Mar 2023
Tren market 2022 dipenuhi peristiwa fluktuatif dari berbagai sektor. Persiapkan tiga hal berikut ini untuk menghadapi tren yang akan datang.
Saham-saham top gainers LQ45: PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) +2.17%, PT Bank Pacific Tbk (BRPT) +2.04%, PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) +1.93%, 5 jam lalu, #Saham Indonesia

IHSG melanjutkan penguatannya pada pagi ini, naik 0.21% ke level 7,114, 5 jam lalu, #Saham Indonesia

Aneka Tambang (ANTM) menyampaikan jadwal pembagian dividennya sebesar Rp3.07 triliun. Cum date untuk dividen ANTM dijadwalkan pada pekan depan, 5 jam lalu, #Saham Indonesia

PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. (INTP) akan mengambil keputusan terkait penggunaan laba bersih 2023 lewat RUPST yang digelar hari ini (14/Mei), 5 jam lalu, #Saham Indonesia

Hubungan AS-Tiongkok menjadi fokus menjelang pengumuman tarif yang diharapkan, 22 jam lalu, #Forex Fundamental

USD/CHF pertahankan posisi di atas level 0.9050 saat dolar AS tetap lebih kuat, 22 jam lalu, #Forex Teknikal

EUR/JPY naik ke dekat level 168.00 di tengah berlanjutnya perbedaan suku bunga, 22 jam lalu, #Forex Teknikal

EUR/USD: Terlihat hambatan di sisi atas yang krusial akan muncul di level 1.0790-1.0800, 22 jam lalu, #Forex Teknikal

Pergerakan mingguan Indeks Dolar AS tampak tidak pasti setelah membentuk pola Inside Bar, 1 hari, #Forex Teknikal

Dalam fase konsolidasi, breakout bullish Indeks Dolar mungkin terjadi jika harga melampaui garis tren dan resistance horizontal di level 105.81, 1 hari, #Forex Teknikal

Harga emas naik cukup tajam pada minggu lalu dan membentuk bullish engulfing, 1 hari, #Emas Teknikal

Meski sedikit melemah pada akhir pekan, peluang buy emas masih terlihat di penembusan level 2400 atau retracement dari level-level support di atas 2290, 1 hari, #Emas Teknikal

Pasangan mata uang GBP/USD diperkirakan membentuk area support potensial di level 1.2449, 1 hari, #Forex Teknikal

Momentum bullish USD/JPY mulai berubah menjadi konsolidasi di bawah level 156.00, 1 hari, #Forex Teknikal

Pelemahan Dolar terhadap Yen Jepang kemungkinan berlanjut hingga minggu depan karena bias hawkish dari BoJ, 1 hari, #Forex Fundamental

EUR/USD terindikasi membentuk pola bullish Wolfe, namun sinyal Moving Averages masih menunjukkan tren bearish, 1 hari, #Forex Teknikal

EUR/USD diperkirakan menguji support di sekitar 1.0685 dengan potensi rebound menuju 1.1205, 1 hari, #Forex Teknikal

Konfirmasi bullish EUR/USD membutuhkan break resistance di 1.0845, 1 hari, #Forex Teknikal

Apabila EUR/USD melewati support di 1.0435, maka harga berpotensi turun lebih lanjut, 1 hari, #Forex Teknikal

Secara teknikal, AUD/USD sedang terkoreksi dalam pergerakan Downtrend Channel, 1 hari, #Forex Teknikal

Dolar Australia dapat menguji resistance di sekitar 0.6670 sebelum melanjutkan penurunan di bawah 0.6085, 1 hari, #Forex Teknikal

Outlook pelemahan AUD/USD akan terkonfirmasi jika harga turun dari batas atas Downtrend Channel, 1 hari, #Forex Teknikal

USD/CAD membentuk pola pembalikan Head and Shoulders. Harga diproyeksikan menguji resistance 1.3745 sebelum memantul ke bawah hingga melewati 1.2995, 1 hari, #Forex Teknikal

Konfirmasi penurunan Dolar AS terhadap Dolar Kanada dapat dilihat pada pengujian garis tren di indikator RSI, 1 hari, #Forex Teknikal

Bitcoin gagal melanjutkan pemulihan setelah pernyataan seorang pejabat The Fed meredupkan potensi pemotongan suku bunga AS dalam waktu dekat, 1 hari, #Kripto Fundamental

BTC/USD tertekan di bawah $61,000, namun indeks sentimen Fear and Greed masih mengindikasikan minat beli yang cukup potensial, 1 hari, #Kripto Teknikal

Mayoritas Altcoin cenderung berkonsolidasi seiring dengan pergerakan bearish Ethereum di bawah $3000, 1 hari, #Kripto Teknikal

Setelah mendapat keuntungan hingga $80 juta dari Bitcoin, Jack Dorsey (eks-CEO Twitter) mengumumkan akan menginvestasikan kembali 10% dari keuntungan tersebut ke aset-aset terkait Bitcoin, 1 hari, #Kripto Fundamental

Grup peretas asal Korea Utara, "Kimsuky", dikabarkan telah menggunakan varian malware baru bernama "Durian" untuk menyerang dua perusahaan kripto Korea Selatan, 1 hari, #Kripto Fundamental


Kirim Komentar Baru