Emas mendapatkan dukungan karena risiko geopolitik mengkatalisasi permintaan, 6 jam lalu, #Emas Fundamental   |   Data pekerjaan Inggris mendukung penurunan suku bunga BoE, dan saham vodafone naik setelah pendapatan, 6 jam lalu, #Forex Fundamental   |   EUR/USD: Euro dapat naik lebih tinggi jika stabil di atas level 1.0800, 6 jam lalu, #Forex Teknikal   |   EUR/GBP tetap dibatasi di bawah level 0.8600 menyusul data ketenagakerjaan Inggris, 6 jam lalu, #Forex Teknikal   |   Saham-saham top gainers LQ45: PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) +2.17%, PT Bank Pacific Tbk (BRPT) +2.04%, PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) +1.93%, 14 jam lalu, #Saham Indonesia   |   IHSG melanjutkan penguatannya pada pagi ini, naik 0.21% ke level 7,114, 14 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Aneka Tambang (ANTM) menyampaikan jadwal pembagian dividennya sebesar Rp3.07 triliun. Cum date untuk dividen ANTM dijadwalkan pada pekan depan, 14 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. (INTP) akan mengambil keputusan terkait penggunaan laba bersih 2023 lewat RUPST yang digelar hari ini (14/Mei), 14 jam lalu, #Saham Indonesia

Fibonacci

Cara Mengkombinasikan Fibonacci dan RSI
Damar Putra     27 Sep 2023
Guna memperoleh sinyal trading yang akurat, ada banyak cara bisa dilakukan trader. Salah satunya adalah dengan mengkombinasikan Fibonacci dan RSI. Bagaimana caranya?
Strategi Jangka Pendek dengan Moving Average dan Fibonacci
Kiki R     30 Jan 2023
Entry pada time frame singkat sebenarnya dapat dilakukan dengan mudah. Seperti strategi jangka pendek ini, cukup dengan menggunakan kombinasi Moving Average dan Fibonacci. Bagaimana caranya?
Trik Trading Menggunakan Fibonacci Retracement Versi Finex
Evan     25 Jan 2023
Hampir semua instrumen trading berpatokan pada Support dan Resistance, maka indikator Fibonacci Retracement bisa menjadi andalan. Untuk itu broker Finex telah membagikan trik penggunaannya untuk trading forex.
#finex  #trik  
Forum

Kumpulan Forum @inbizia #fibonacci

Shifu   18 Jan 2014

Master,

Cara Trading Dengan Metode Fibonacci Retracement itu sebenarnya gimana ya ??

Dari Artikel yang ada disini saya belum paham betul soalnya ...

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #fibonacci

  Efendi 6565   |   16 May 2014   |   Artikel
Gan klo mo dapetin sistem yg lebih banyak lagi soal zig zag ini dimana ya gan?

Soalnya kebanyakan yg pernah ane temuin seringan pake ema, rsi, stochastic, fibonacci, yg umum-umum gitu dah. Kalo zigzag ini jarang ada yg bikin sistem pake indi ini. Satu ini lumayan bagus kayaknya buat masuk settingan, tapi kalo ada yang nemu sistem zig zag lain barangkali bisa dishare disini
  Gema G.   |   27 Apr 2022   |   Artikel

Katanya, di Indonesia ada seorang master trading bersertifikat internasional yang berhasil profit konsisten dengan metode ciptaannya, yaitu Astronacci (gabungan Astrologi dan Fibonacci). Bagaimana tanggapannya?

  Soni   |   5 Aug 2022   |   Artikel

Kalau menentukan SnR pake fibonacci bisa gak? Contohin dong suhu

  M Singgih   |   9 Aug 2022

@ Soni:

Teori Fibonacci memang digunakan untuk mengetahui batas-batas retracement (Fibonacci retracement) dan juga batas-batas expansion (Fibonacci expansion). Jadi memang digunakan untuk mengetahui level-level support dan resistance, jika dari chart level-level tersebut tidak tampak jelas.

  Cecep   |   26 Jan 2023   |   Artikel

Makasiihh thor dan Finex udah ngebagiin cara ngeliat dan menggunakan Fibonnaci dengan bener. Cuman gw mau tanya, digambar pertama, titik 100 Fibonaccinya itu paling bawah sedangkan pada gambar selanjutnya itu titik 0 nya yang dibawah. Apakah ada pengaruh dengan trend ya dan apakah bila pemakaiannya titik 0 dan 100 terbalik memberikan garis support dan resistance yang berbeda? Soalnya hanya gambar pertama yang menunjukkan trend bullish dan untuk gambar selanjutnya itu cenderung menunjukkan trend bearish.

  Nathan   |   26 Jan 2023

Cecep: Maksudnya agan itu cara narik garisnya ya? Untuk narik garis Fibo memang ada aturannya. Fibonacci Retracement memang memiliki aturan cara menarik garis. Dabn diartikel diatas memang udah ada penjelasannya meski sebentar.

Untuk Uptrend maka titik 0 ditarik dari titik terendah ke titik tertinggi begitu juga sebaliknya dan tarik garis harus selalu dari kiri ke kanan. Saya ada mencoba tanpa mengikut aturan tersebut dan memang berbeda banget hasil garisnya.

Trik Trading Menggunakan Fibonacci Retracement Versi

Pada gambar pertama dimana saya tidak mengikuti aturan, jelas terlihat garis support dan resistance yang sangat jauh antara titik 61.8 dengan titik 100 padahal pada candlestick terlihat gerakan memantul cenderung keatas. Sedangkan pada titik 0 ke 21.8 terdapat garis SnR padahal tidak terjadi pemantulan harga dititik itu.

Trik Trading Menggunakan Fibonacci Retracement Versi

Pada gambar kedua, jelas terlihat garis support dan resistance dan paling jelas terlihat digaris 23.6 dan 0 tidak memiliki jarak yang cukup jauh. Sehingga jelas area support dan resistance. Sedangkan pada titik 61.8 ke titik 100 memiliki jarak yang lebar dan memang sesuai dengan pergerakan candlestick.

Jadi untuk penarikan Fibonacci memang ada aturan dan kalau tidak sesuai aturan maka Garis Support and resistance akan jadi sangat kacau.

  Milan   |   14 Jun 2023   |   Artikel

Sbenarnya ada perbedaan ga antara support resistance biasa dengan support ressitance kunci? Kmudian bagaimana sih cara mennetukan support dan resistance dngn benar? Aku pernah memakai cara fibonnacci, tpi kyknya support dan resstancenya itu memiliki jarak yg cukup lebar shngga ga cocok ama batas resiko yg saya terapkan. Dan saya sering bingung menentukan support resistance yg bagus dan kyknya sering meleset klu menggambar garis support resistance.

Terus saya ingin bertanya, selain menggunakan fibinacci (suport resistance yg otomatis gitu), ada ga indikator tools lain yg bisa otomatis selain fibonacci? Mohon bantuannya, terima kasih bnyk!

  Radit   |   17 Jun 2023

Milan: Tentu ada perbedaannya! Support resistance biasa adalah level2 harga di mana kita sring melihat harga berbalik arah atau mengalami koreksi. Sementara support resistance kunci adalah level2 harga yg dianggap lebih signifikan karena telah diuji berkali dlm sejarah pergerakan harga. Jadi, support resistance kunci memiliki tingkat kekuatan yg lebih tinggi daripada support resistance biasa.

Untuk menentukan support dan resistance dengan benar, ada beberapa pendekatan yang bisa dicoba. Salah satunya adalah dengan mengidentifikasi level2 harga yg menjadi puncak atau dasar dari pergerakan harga sebelumnya.

Fibonacci retracement yang kamu sebutkan adalah salah satu indikator yg populer digunakan. Namun, jika emang ngerasa jarak support dan resistance dengan Fibonacci trlalu lebar, kita bsa mencoba menggunakan indikator lain seperti pivot points, moving averages, atau Bollinger Bands.

  Nicholas   |   31 Jul 2023   |   Artikel

Ehh agak sedikit penasarn nihh dngn kalkulator perdagangan yg ditawarkan ama HFX. Awalnya kukira kalkulator perdagangan itu cma menawarkan perhitungan pips, profit dan loss aja. Ternyata setelah baca di artikel ini baru tau bahwa kalkulator perdagangan di HFX itu cukup bnyk dan beragam bahkan terdapat beberapa kalkulator yg sama sekali ga pernah aku dapatkan di broker lain seperti kalkulator fibonnaci, multitarget, pivot point, dan termasuk kalkulator swap.

Yg paling buat aku menarik adalah kalkulator fibonacci. Sebagaimana trader2 tau, bahwa fibonacci ini kan biasanya otomatis langsung ada gitu ketika kita tarik grafiknya. Cma mengapa shh ada kalkulator fibonacci ini? Fungsi dan keguanaan utk trading itu seperti apa??

  Boris   |   2 Aug 2023

Halo gan! Kalkulator Fibonacci itu kayak alat bantu buat trader biar lebih mudah dan cepat pakai metode Fibonacci. Jadi, daripada kamu harus nggambar sendiri garis Fibonacci di grafik, kalkulator ini bantu hitungin level-level pentingnya.

Manfaatnya apa? Nih, kamu bisa:

  • Lebih mudah ngelihat titik-titik penting, kayak support dan resistance, di grafik.
  • Hemat waktu, gak perlu capek-capek gambar sendiri yg terkadang garis support dan resistance bsa agak ngawur ato kluar jalur
  • Bisa digunakan buat berbagai instrumen dan kerangka waktu, fleksibel gitu.

Pokoknya dengan kalkulator Fibonacci, kamu bisa lebih mudah dan cepat temuin tingkat-tingkat penting dalam trading, buat bantu keputusan trading yang lebih baik

Menguak Trik Kipas Fibonacci Bersama HFX Internasional
Cahyaning     9 Aug 2022
Bagaimana cara menggunakan kipas Fibonacci yang benar? HFX Internasional Berjangka akan membongkar rahasianya.
HFX Bongkar Trik Entry Dengan Fibonacci dan Trendline
Cahyaning     5 Aug 2022
Kombinasi Fibonacci dan Trendline bisa dimanfaatkan untuk entry. Supaya tak salah langkah, HFX ajak trader belajar trik strategi ini.
Teknik Entry Trading dengan Pola Fibonacci Gartley
Rida     27 May 2022
Memanfaatkan rumus Fibonacci yang terkenal ajaib dan universal, teknik trading dengan pola gartley ini bisa menjadi strategi entry yang cukup akurat untuk mencari peluang dari pembalikan harga.
EUR/AUD Kembali Memantul Pada Level 100.0 Fibonacci
Ardi Suryanto     26 Dec 2017
Setelah mencapai level Fibonacci 100.0, pasangan mata uang ini memantul kembali.
#aud  #eur  
Market Pagi Ini: Penurunan Euro Mulai Melambat, Kripto Kembali Bearish
Inbizia     25 Sep 2023
Walaupun masih tertahan di level rendah, Euro dan Dolar Australia sudah menghentikan kemeorostan terhadap Dolar AS.
5 Strategi Pullback untuk Manfaatkan Peluang di Tengah Trend
Damar Putra     23 May 2023
Entry saat terjadi koreksi adalah salah satu cara terbaik untuk memaksimalkan keuntungan trading. Mulai dari trendline hingga Fibonacci, simak beberapa strategi pullback berikut.
Emas mendapatkan dukungan karena risiko geopolitik mengkatalisasi permintaan, 6 jam lalu, #Emas Fundamental

Data pekerjaan Inggris mendukung penurunan suku bunga BoE, dan saham vodafone naik setelah pendapatan, 6 jam lalu, #Forex Fundamental

EUR/USD: Euro dapat naik lebih tinggi jika stabil di atas level 1.0800, 6 jam lalu, #Forex Teknikal

EUR/GBP tetap dibatasi di bawah level 0.8600 menyusul data ketenagakerjaan Inggris, 6 jam lalu, #Forex Teknikal

Saham-saham top gainers LQ45: PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) +2.17%, PT Bank Pacific Tbk (BRPT) +2.04%, PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) +1.93%, 14 jam lalu, #Saham Indonesia

IHSG melanjutkan penguatannya pada pagi ini, naik 0.21% ke level 7,114, 14 jam lalu, #Saham Indonesia

Aneka Tambang (ANTM) menyampaikan jadwal pembagian dividennya sebesar Rp3.07 triliun. Cum date untuk dividen ANTM dijadwalkan pada pekan depan, 14 jam lalu, #Saham Indonesia

PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. (INTP) akan mengambil keputusan terkait penggunaan laba bersih 2023 lewat RUPST yang digelar hari ini (14/Mei), 14 jam lalu, #Saham Indonesia

Hubungan AS-Tiongkok menjadi fokus menjelang pengumuman tarif yang diharapkan, 1 hari, #Forex Fundamental

USD/CHF pertahankan posisi di atas level 0.9050 saat dolar AS tetap lebih kuat, 1 hari, #Forex Teknikal

EUR/JPY naik ke dekat level 168.00 di tengah berlanjutnya perbedaan suku bunga, 1 hari, #Forex Teknikal

EUR/USD: Terlihat hambatan di sisi atas yang krusial akan muncul di level 1.0790-1.0800, 1 hari, #Forex Teknikal

Pergerakan mingguan Indeks Dolar AS tampak tidak pasti setelah membentuk pola Inside Bar, 1 hari, #Forex Teknikal

Dalam fase konsolidasi, breakout bullish Indeks Dolar mungkin terjadi jika harga melampaui garis tren dan resistance horizontal di level 105.81, 1 hari, #Forex Teknikal

Harga emas naik cukup tajam pada minggu lalu dan membentuk bullish engulfing, 1 hari, #Emas Teknikal

Meski sedikit melemah pada akhir pekan, peluang buy emas masih terlihat di penembusan level 2400 atau retracement dari level-level support di atas 2290, 1 hari, #Emas Teknikal

Pasangan mata uang GBP/USD diperkirakan membentuk area support potensial di level 1.2449, 1 hari, #Forex Teknikal

Momentum bullish USD/JPY mulai berubah menjadi konsolidasi di bawah level 156.00, 1 hari, #Forex Teknikal

Pelemahan Dolar terhadap Yen Jepang kemungkinan berlanjut hingga minggu depan karena bias hawkish dari BoJ, 1 hari, #Forex Fundamental

EUR/USD terindikasi membentuk pola bullish Wolfe, namun sinyal Moving Averages masih menunjukkan tren bearish, 1 hari, #Forex Teknikal

EUR/USD diperkirakan menguji support di sekitar 1.0685 dengan potensi rebound menuju 1.1205, 1 hari, #Forex Teknikal

Konfirmasi bullish EUR/USD membutuhkan break resistance di 1.0845, 1 hari, #Forex Teknikal

Apabila EUR/USD melewati support di 1.0435, maka harga berpotensi turun lebih lanjut, 1 hari, #Forex Teknikal

Secara teknikal, AUD/USD sedang terkoreksi dalam pergerakan Downtrend Channel, 1 hari, #Forex Teknikal

Dolar Australia dapat menguji resistance di sekitar 0.6670 sebelum melanjutkan penurunan di bawah 0.6085, 1 hari, #Forex Teknikal

Outlook pelemahan AUD/USD akan terkonfirmasi jika harga turun dari batas atas Downtrend Channel, 1 hari, #Forex Teknikal

USD/CAD membentuk pola pembalikan Head and Shoulders. Harga diproyeksikan menguji resistance 1.3745 sebelum memantul ke bawah hingga melewati 1.2995, 1 hari, #Forex Teknikal

Konfirmasi penurunan Dolar AS terhadap Dolar Kanada dapat dilihat pada pengujian garis tren di indikator RSI, 1 hari, #Forex Teknikal

Bitcoin gagal melanjutkan pemulihan setelah pernyataan seorang pejabat The Fed meredupkan potensi pemotongan suku bunga AS dalam waktu dekat, 1 hari, #Kripto Fundamental

BTC/USD tertekan di bawah $61,000, namun indeks sentimen Fear and Greed masih mengindikasikan minat beli yang cukup potensial, 1 hari, #Kripto Teknikal

Mayoritas Altcoin cenderung berkonsolidasi seiring dengan pergerakan bearish Ethereum di bawah $3000, 1 hari, #Kripto Teknikal

Setelah mendapat keuntungan hingga $80 juta dari Bitcoin, Jack Dorsey (eks-CEO Twitter) mengumumkan akan menginvestasikan kembali 10% dari keuntungan tersebut ke aset-aset terkait Bitcoin, 1 hari, #Kripto Fundamental

Grup peretas asal Korea Utara, "Kimsuky", dikabarkan telah menggunakan varian malware baru bernama "Durian" untuk menyerang dua perusahaan kripto Korea Selatan, 1 hari, #Kripto Fundamental


Kirim Komentar Baru