AUD/JPY masih berada di baawah level 104.00 setelah hasil beragam pada data Tiongkok, 9 jam lalu, #Forex Teknikal   |   USD/CHF naik menuju level 0.9100 di tengah lebih rendahnya produksi industri Swiss, 9 jam lalu, #Forex Teknikal   |   Pound Sterling mempertahankan kekuatan di dekat level 1.2700 meskipun dolar AS stabil, 9 jam lalu, #Forex Teknikal   |   EUR/USDtetap bullish setelah koreksi hari Kamis, 9 jam lalu, #Forex Teknikal   |   PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp136.4 miliar, 16 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Sepeda Bersama Indonesia Tbk (BIKE) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp12.9 miliar dari laba bersih di tahun buku 2023. , 16 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 0.42% ke level 7,277 pagi ini, 16 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Panca Budi Idaman Tbk (PBID) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp300 miliar. , 16 jam lalu, #Saham Indonesia

Trader Pemula

3 Cara Menentukan Take Profit yang Perlu Diketahui Trader
Evan     3 Mar 2022
Mulai dari Chart Pattern hingga Ongoing Price Action, berikut cara menentukan take profit yang bisa menjadi solusi ampuh untuk keuntungan optimal.
Belajar NFT (Non-Fungible Token) untuk Pemula
Cahyaning     10 Feb 2022
Popularitas NFT tidak hanya memancing peminat kripto, tetapi juga kalangan masyarakat umum hingga selebritis. Apa saja yang perlu diketahui jika Anda masih pemula?
6 Aplikasi Chart Kripto Terbaik untuk Trader Pemula
Nandini     25 Jan 2022
Untuk menganalisa pergerakan harga Bitcoin dan kripto lainnya, berikut rekomendasi 6 aplikasi chart kripto terbaik yang bisa Anda manfaatkan.
Kamus

Kamus Trading

Trader

Seseorang yang melakukan transaksi di pasar finansial untuk mendapatkan keuntungan dari selisih nilai beli dan jual (atau sebaliknya). Karena itu, trader seringkali dikaitkan dengan aktivitas transaksi jangka pendek, berbeda dengan investor yang memiliki orientasi jangka panjang karena bertujuan memperoleh keuntungan dari penambahan nilai suatu aset.

Forum

Kumpulan Forum @inbizia #trader #pemula

Abi Jubair   11 May 2022

cara mengetahui strategi trading yang sesuai dengan kepribadian trader?

aang abdul   7 Feb 2015

mw tanya masta, apakah ada trader sukses yang hanya memakai tehnikal saja? trimakasih..

Yudi   27 Apr 2016

Saya kok melihat ada keanehan ya dimana broker memberikan pilihan leverage bagi tradernya.
Saat trader ingin pilih leverage besar misal 1:1000 biasanya ada peringatan leverage di atas 1:100 sangat beresiko dan hanya disarankan buat trader yang berpengalaman.

Anehnya kebanyakan yang pilih leverage besar adalah trader mc lover spt saya ini. Kemudian disaat balance si trader profit berlipat maka otomatis leveragenya jadi diperkecil misal tadinya 1:1000 jadi 1:500 secara otomatis. Ini kan aneh Katanya leverage besar untuk trader berpengalaman, setelah trader profit balance bertambah berarti pengalamannya bagus buat trading..lha kok leveragenya malah diperkecil???

Kenapa ya tidak dari semula setiap pembukaan akun dibuat tiada pilihan lain selain maksimal leverage 1:100. Setelah dianggap berpengalaman dari history tradingnya / balancenya nambah terus lalu otomatis atau diberi pilihan leverage yang lebih besar dst.

Apakah ini hanya jebmen broker saja???

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #trader #pemula

  Dua Lima   |   10 Jul 2018   |   Artikel

Trader terkaya di Indonesia saat ini siapa ya? Sayang banget yg di ekspose cuman trader-trader terkenal dari luar negeri. Itupun nama2 para master yg sudah sepuh :)

  Adit R   |   15 Jul 2018

Banyak gan, ada Desmond Wira, Ellen May, Dian Kemala, Gema Goeyardi, dll.

  Rona   |   22 Mar 2019

maaf tapi yg anda katakan itu semua TAEK, kenapa?, karena mereka bukan hasil murni dari trading contoh like warrent buffet memang murni , kalau kaya elen may desmond wira dll mereka semua selain trading juga jualan seminar buku broker dll, dimana penghasilanna juga besar,   kesimpulannya trader sukses semua silent trader, gda yg pamer kaya nama2 yg sudah anda sebutkan. 

  Silenttrader   |   6 Mar 2021

@Rona, anda sangat benar sekali, trader2 Indonesia yg anda sebutkan tadi memang bukan murni trader ttp hanya sok2an jadi trader saja. Penghasilan terbesarnya adalah hasil dari jualan, baik jualan seminar, CD atau sistem. Sistemnya pun hanyalah sistem lama yg dikemas ulang agar cantik dan laku dipasaran.

  Yogi Kusuma   |   1 Dec 2022   |   Artikel

Dari tulisan ini, Desmond Wira sepertinya lebih mendalami teori teori trading terlebih dahulu ya. Bisa dibaca sampai ke perpustakaan kampus buat nyari materi trading saham dan forex. Setelah itu mulai trading meskipun sempat rugi dan mulai bekerja kantoran.

Dari situ bisa saya ambil kesimpulan perjalanan tradingnya dari tahun 1990 an sampe jadi full trader di tahun 2007 diperlukan 17 tahun. Tentu pengalamannya sebagai trader udah banyak kenal asam manis dunia trading. Dan satu hal lagi dia itu belajar sendiri dan ga ikut seminar apapun.

Ada beberapa komentar yang seolah menyalahkan diatas itu sebaiknya belajar sendiri saja karena trading bisa berbeda-beda strategi dan pemahamannya. Orang yang sukses aja perlu berpuluh puluh tahun, lu nya sendiri maunya sukses dalam beberapa bulan. It is not make sense, entah mas/mbaknya termakan kata-kata profit cepatnya atau mas/mbaknya salah tangkap dengan yang beliau sampaikan.

  Clinton   |   22 Feb 2023   |   Artikel

Untuk nguji strategi pin bar serta dikombinasikan dngn divergence kan bisa dilakukan dengan akun demo yaa. Berarti bisa dikatakan klu broker MIFX punyaa fasilitas akun demo yg bisa diaksses oleh trader pemula seperti saya. Pernah saya dngr klu akun demo di beberapa broker memiliki masa aktifnyaa, jadi ntar akan ada waktu trtntu dimana akun demo trsbt di nonaktifkan. Terus nih ada jga akun demo yang ga bisa setting saldo akun virtualnyaa jga. Jdi tetap hrs demo dngn jumlah uang virtual sbsr $10,000.

Untuk MIFX sndiri apakah akun demo nya memiliki masa aktif tertentu trus untuk saldonya apakah bisa diubah atau tidak ya??

  Rendy Lucas   |   22 Feb 2023

Clinton: Ane pengguna MIFX nihh. Untuk akun demo yg ada masa aktfinya sihh emang pernah dngr dan pernah alamin jugaa. Jdi sejak saat itu ane pindah ke MIFX. Dan Akun demo di MIFX memag ga ada masa aktif yaa, jadi utk yg ngebuka akun demo di MIFX, aman aman sj dri hal tersebut.

Kemudian utk saldo virtualnya emang dapat disetting saldonya bisa tinggi maupun rendah. Cuma kelemahan dari setting saldo akun demo di MIFX yaitu kita ga bisa menyesuaikan dngn sesuka hati saldo akun demonya. Jd udah ada pilihannya dari paling rendah $1,000 hingga paling tinggi di angka $100,000 dan menurut ane, saldo yg udah ada pilihannya itu jdi kekurangan krna kita ga bisa demo dngn jumlah uang kita saat ini. Sbnrnya MIFX memiliki minimal deposit RP 500,000 di akun rill, jusetru itu malah ga bisa dipraktekin di akun demo.

  Sebastian   |   18 May 2023   |   Artikel

Gue penasaran nih tentang indeks saham. Kita sering denger kan ada tiga indeks saham keren dari Amerika Serikat, yaitu Dow Jones, NASDAQ, sama S&P 500. Nah, dari wilayah Asia juga ada indeks keren yang jadi perhatian, yaitu Hang Seng sama Nikkei. Tapi sebenarnya, saham-saham apa aja sih yang masuk ke dalam indeks-indeks itu?

Terus, gue juga pengen tau, apakah semua saham di indeks-indeks itu tuh blue chip? Blue chip kan katanya saham-saham yang diperdagangkan di pasar yang stabil dan punya kapitalisasi pasar gede. Jadi, apakah semua saham di indeks-indeks itu termasuk dalam kategori blue chip?

Yang terakhir, gue mau paham gimana pengaruh saham-saham di dalam indeks itu terhadap trading di indeks saham secara keseluruhan. Apakah gerak harga saham tertentu di dalam indeks bisa ngaruh banget sama performa indeks secara keseluruhan? Trus, para trader gimana sih menginterpretasi dan memanfaatkan informasi ini dalam trading mereka?

Makasih banget ya udah bantu jawab pertanyaan gue yang agak detil ini!

  Dion   |   21 May 2023

Sebastian: Secara garis besar iya gan! Tetapi ga semua saham yg masuk indeks saham seperti NASDAQ, S&P500, Hang seng, terus NIKKEI itu ada beberpaa yg ga trmasuk blue chip didalamnya. Emang indeks2 ini adalah indeks saham yg besar dan perlu dicatat, meski indeks saham tsb cukup bsar, perlu diingat fungsi sbnrnya dari indeks saham adalah utk ngukur kekuatan dan nilai saham2 yg termasuk didalamnya. Dalm hal ini, indeks saham itu jga berfungsi mengkategorikan saham2 yg ada. Misalkan NASDAQ, dimana merepresentasikan saham2 perusahaan teknologi dan komunikasi di AS, sedangkan S&P 500 merepersentasikan saham2 dri sektor industri AS.

Nah, ga smua indeks saham tsb didalmnya memiliki saham blue chip. Istilah saham Blue chip sndri berarti melambangkan perusahaan yg mmiliki stabilitas kuat, memiliki pembagian dividen, likudiitas tinggi, dan reputasi baik. Dan mslhnya dalam indeks saham tertntu itu ga smua perusahaan sprti itu. Dan hnya ada 1 indeks saham saja yg berisi perusahaan2 blue chip di AS, yakni Dow Jones.

Mengenai pergerakan harga indeks saham, klu hanya 1 -2 perusahan aja yg bergerak turun ato naik maka ga bakal pngruh ke indeks saham tetapi klu rata2 mengalami naik/turun maka nilai indeks saham bakal terpengaruh

  Budianto   |   6 Jul 2023   |   Artikel

Sbnrnya menrutku, fasilitas broker yg paling rancu itu ada di leverage. Klo di spread ama komisi itu jelas bngt kita bsa tau broker mana yg kasih biaya rendah dan yg agak tinggi. Kmudian klu soal miimal deposit jg bsa kita identifikasi dngn cepat.

Cman permasalah pling utama buat trader, mnrt pandangan aku, adalah di leverage. Krna fungsi dri leverage itu ngebantu trader agar bsa trading dngn modal yg seadanya. Kmudian di sisi lain dikatakan leverage itu bsa buat kita overtrading shngga klo harga ngelawan, kita bsa rugi besar bngt

Dari situlah aku ngerasa bahwa perlu aku pertanyakan soal overtrading dngn leverage. Apa sih tanda2 dari overtrading di leverage??

  Genta   |   25 Jul 2023   |   Artikel

Agak tertarik dngn program afiliasi yg ditawarkan ama DCFX yaa soalnya lumyan lahh klu kita bsa dapatkan profit $10 per setiap trader yg udah kita affiliate itu buka 1 lot trading Forex. BTW, ingin bertanya aja mengenai affiliasi gitu.

Secara umum, ada ga tips2 yg bsa ngebuat trader yg kita targeting tetap stay dan tetap trading secara konsisten? Soalnya kyknya utk yakinin orng trading itu susah tetapi lbh susah lagi buat nyuruh trader ato tman kita konsisten trading, apalagi klu mereka itu mulai loss di trading gitu.

Dan ada ga DCFX ngebantu kita dalam program afiliasi yg ditawarkan? Soalnya kita bsa ngakess porogram ini via smartphone dan smpt dibhas di artikel ini

  Ramos   |   27 Jul 2023

Yap, program afiliasi bisa jadi kesempatan bagus buat nambah penghasilan dengan DCFX! Dan mengenai tips buat ngasih dukungan ke trader yang lo target, gue ada beberapa saran buat loe:

  • Edukasi dan Informasi: Sediainlah edukasi dan informasi yang bermanfaat buat trader yang lo targeting. Bisa lewat artikel, video, atau webinar yang membantu mereka paham lebih dalam tentang trading. Semakin mereka paham, semakin percaya diri dan konsisten dalam trading.
  • Dukungan Personal: Stay connected dengan mereka secara personal. Bisa lewat chat, email, atau panggilan telepon. Tanyain tentang progress trading mereka, bantu jawab pertanyaan, dan kasih tips bermanfaat. Kalo mereka merasa didukung, mereka lebih cenderung stay dan tetap trading.
  • Analisis dan Sinyal: Kasih mereka analisis pasar dan sinyal trading yang membantu mereka dalam pengambilan keputusan trading. Dengan informasi ini, mereka bisa lebih yakin dan termotivasi buat tetap aktif trading.

Yg paling penting menurut gue adalah kita harus bisa melakukan trading sebelum memulai afiliasi ini. (BTW utk mengenal lebbih jauh tentang afiliasi broker bsa baca : 3 Cara Bisnis Forex Tanpa Trading)

Download ebook Gratis

Martin "Buzzy" Schwartz dikenal sebagai salah satu Day Trader terbaik di Wall Street. Dalam e-book ini, ia menuturkan perjalanan karir, trik dan teknik trading, serta berbagai pengalaman pahit dan manis di tengah upayanya untuk menghasilkan keuntungan jutaan Dolar AS.

  • Nama Penulis: Martin Schwartz, Amy Hempel, dan Dave Morine
  • Jumlah Halaman: 289 halaman
  • Ukuran File: 1.7 mb
  • Bahasa: Inggris

E-book ini memuat wawancara Arthur L Simpson dengan seorang trader bursa berjangka AS yang dijuluki "Phantom". Diskusi mereka mengulas berbagai anekdot mengenai aktivitas bursa dan tips sukses dari pengalaman sang "Phantom".

  • Nama Penulis: Arthur L. Simpson
  • Jumlah Halaman: 110 halaman
  • Ukuran File: 372 kb
  • Bahasa: Inggris

Keputusan pemerintah untuk memberlakukan Floating Exchange Rate merupakan salah satu faktor utama pembentuk pasar uang internasional. Namun pada gilirannya, mekanisme pasar menentukan naik-turun kurs mata uang berdasarkan berbagai variabel. Topik tersebut diulas secara menyeluruh dari perspektif teoritis dalam e-book karangan Stanley Black.

  • Nama Penulis: Stanley W Black
  • Jumlah Halaman: 78 halaman
  • Ukuran File: 4.7 mb
  • Bahasa: Inggris

Bagaimana cara menangkap peluang trading yang muncul ketika harga saham berbalik arah? Dave Landry menjelaskannya secara gamblang dalam e-book ini, mulai dari pengelolaan modal trading, pemilihan saham, identifikasi tren, serta cara mengatasi ketika situasi berlawanan dengan ekspektasi.

  • Nama Penulis: Dave Landry
  • Jumlah Halaman: 85 halaman
  • Ukuran File: 1.4 mb
  • Bahasa: Inggris

Faktor apa saja yang mempengaruhi nilai tukar mata uang dan strategi apa saja yang dapat digunakan untuk memprediksi fluktuasi harga di pasar forex? Temukan ulasan selengkapnya dalam e-book hasil riset Deutsche Bank berikut ini.

  • Nama Penulis: Michael R Rosenberg dan David Folkerts-Landau
  • Jumlah Halaman: 160 halaman
  • Ukuran File: 3.6 mb
  • Bahasa: Inggris
Apabila Anda menemui istilah-istilah asing saat trading forex, e-book satu ini akan membantu Anda memahami istilah-istilah tersebut dengan mudah.
  • Nama Penulis: Dele Ogundahunsi & Charles Worterven
  • Jumlah Halaman: 88 halaman
  • Ukuran File: 561 kb
  • Bahasa: Inggris
Kumpulan ebook lainnya
bisa dilihat disini.
Ingin Jadi Day Trader? Simak Dulu 10 Fakta Day Trading Ini
Melati     17 Dec 2021
Popularitas day trading meningkat saat pandemi Corona. Tapi, apakah day trading memang menjanjikan? Simak 10 fakta day trading berikut ini untuk mengkonfirmasinya.
Panduan Tokenomics untuk Trader Pemula
Nandini     14 Dec 2021
Mata uang kripto menghadirkan banyak ilmu baru. Tak hanya belajar mengenai cara tradingnya, pemula juga perlu memahami apa itu tokenomics.
Apa yang Membedakan Trader Profesional dari Pemula?
Cahyaning     10 Dec 2021
Memiliki kualitas trader profesional sangat penting jika ingin menjadikan trading sebagai karir utama. Hal-hal apa saja yang harus dilakukan?
Belajar Pola Candle Penerusan Untuk Trader Pemula
Cahyaning     7 Dec 2021
Mempelajari pola candle penerusan tak kalah penting dari belajar candle reversal. Apa saja candle yang bisa digunakan untuk trading mengikuti trend?
Candle Pembalikan Arah yang Wajib Diketahui Trader Pemula
Cahyaning     3 Dec 2021
Candle pembalikan arah merupakan pola price action penting yang menandakan reversal. Pola ini bisa membantu trader mengenali titik strategis untuk entry ataupun exit.
4 Cara Trading Tim Draper untuk Trader Pemula
Cahyaning     24 Nov 2021
Cara trading Tim Draper melibatkan teknik HODL dan analisa potensi Bitcoin. Bagaimana penerapannya untuk pemula?
5 Indikator Scalping Terbaik untuk Trader Pemula
Nandini     16 Nov 2021
Ingin belajar scalping? 5 indikator scalping terbaik ini bisa digunakan dengan strategi yang sederhana dan cocok untuk pemula.
AUD/JPY masih berada di baawah level 104.00 setelah hasil beragam pada data Tiongkok, 9 jam lalu, #Forex Teknikal

USD/CHF naik menuju level 0.9100 di tengah lebih rendahnya produksi industri Swiss, 9 jam lalu, #Forex Teknikal

Pound Sterling mempertahankan kekuatan di dekat level 1.2700 meskipun dolar AS stabil, 9 jam lalu, #Forex Teknikal

EUR/USDtetap bullish setelah koreksi hari Kamis, 9 jam lalu, #Forex Teknikal

PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp136.4 miliar, 16 jam lalu, #Saham Indonesia

PT Sepeda Bersama Indonesia Tbk (BIKE) akan membagikan dividen tunai sebesar Rp12.9 miliar dari laba bersih di tahun buku 2023. , 16 jam lalu, #Saham Indonesia

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 0.42% ke level 7,277 pagi ini, 16 jam lalu, #Saham Indonesia

PT Panca Budi Idaman Tbk (PBID) bakal membagikan dividen kepada pemegang sahamnya senilai Rp300 miliar. , 16 jam lalu, #Saham Indonesia


Kirim Komentar Baru