Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat pada awal perdagangan Jumat (3/Mei), naik 0.4% ke 7,160, 4 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Global Digital Niaga Tbk (BELI) membukukan rugi tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar Rp691.2 miliar per Maret 2023. , 4 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Mitrabara Adiperdana Tbk. (MBAP) menganggarkan belanja modal dan investasi senilai $58 juta, 4 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Sumber Sinergi Makmur Tbk. (IOTF) atau Fox Logger membidik peluang bisnis dari implementasi pembayaran tol tanpa sentuh berbasis Global Navigation Satellite System yang akan segera diterapkan di Indonesia, 4 jam lalu, #Saham Indonesia

Kalkulator Money Management

15 Jun 2020
Dibaca Normal 3 Menit
data-tools > forex >   #money-management   #kalkulator
Kalkulator Money Management bisa mempermudah Anda menentukan rencana trading sesuai pengaturan risiko pribadi. Level Stop Loss, Take Profit, dan rekomendasi lot akan terhitung secara otomatis melalui tool ini.

Cara menggunakan kalkulator Money Management ini sangat mudah. Anda hanya perlu memasukkan data sebagai berikut:

  1. Last Equity: Equity saat buka posisi trading yang terakhir.
  2. Equity Now: Equity saat ini.
  3. MM: Aturan Money Management (MM) yang Anda gunakan. Umumnya trader menggunakan antara 2-5%, tergantung minat risiko masing-masing.
  4. Risk/Reward: Rasio Risk/Reward (RR) yang diinginkan, minimal RR 1:2.
  5. TP (pips): Target Profit yang dikehendaki dalam bentuk pips.
Kalkulator Money Management


Dari hasil perhitungan dalam Kalkulator Money Management ini, Anda dapat menyimpulkan:

  1. SL (Pips): besaran Stop Loss yang telah dihitung kalkulator berdasarkan RR yang Anda tentukan.
  2. Last: besar perubahan equity kita dalam bentuk Dolar dan Persentase.
  3. Target Trade: target trading kita berikutnya berdasarkan data trading sebelumnya dan aturan-aturan Money Management yang telah ditentukan.
  4. Stop Trade: Besar kerugian maksimal (Maximum Loss) pada posisi trading berikutnya.
  5. Jumlah Lot/Posisi: berapa besar lot di tiap posisi yang akan kita buka selanjutnya, berdasarkan aturan Money Management yang telah Anda tentukan.

 

Contoh Penggunaan Kalkulator Money Management dan Cara Bacanya

Katakanlah Anda trading di akun Standard, memiliki Equity sebesar $500 saat buka posisi trading terakhir, dan Equity saat ini $480. Aturan Money Management yang digunakan adalah 1% dari Equity, sementara rasio risk/reward-nya adalah 1:2 adalah. Tak ketinggalan, Anda juga menerapkan Take Profit sebesar 10 pips.

Jika dimasukkan dalam kalkulator, maka hasilnya adalah sebagai berikut:

Kalkulator Money Management

Dari hasil perhitungan, didapatkan rekomendasi SL sebesar 5 pips. Last menunjukkan bahwa perubahan Equity Anda dari posisi sebelumnya adalah -$11 (-2.2%). Untuk trading berikutnya, target sebaiknya dipatok pada $9.78 (Target Trade) dengan risiko kerugian maksimal sebesar -$4.89 (Stop Trade).

Apabila Anda berencana membuka 1 posisi saja, maka bisa menempatkan 0.489 lot. Namun jika Anda berniat membuka beberapa posisi sekaligus, maka bisa memperhatikan kisaran lot sesuai rekomendasi setelahnya.

*Kalkulator Money Management ini diadaptasi dari Kalkulator Med-100-MM oleh Ahmed Sar.

Terkait Lainnya
 
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat pada awal perdagangan Jumat (3/Mei), naik 0.4% ke 7,160, 4 jam lalu, #Saham Indonesia

PT Global Digital Niaga Tbk (BELI) membukukan rugi tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar Rp691.2 miliar per Maret 2023. , 4 jam lalu, #Saham Indonesia

PT Mitrabara Adiperdana Tbk. (MBAP) menganggarkan belanja modal dan investasi senilai $58 juta, 4 jam lalu, #Saham Indonesia

PT Sumber Sinergi Makmur Tbk. (IOTF) atau Fox Logger membidik peluang bisnis dari implementasi pembayaran tol tanpa sentuh berbasis Global Navigation Satellite System yang akan segera diterapkan di Indonesia, 4 jam lalu, #Saham Indonesia

EUR/USD kehilangan momentum karena kenaikan masih dibatasi oleh taruhan kuat penurunan suku bunga ECB, 21 jam lalu, #Forex Fundamental

USD/CAD dekati level 1.3700 di tengah penjualan USD pasca FOMC, SMA-200 memegang kunci, 21 jam lalu, #Forex Teknikal

Valas harian: Powell yang dovish menjaga kenaikan dolar tetap terkendali, 21 jam lalu, #Forex Teknikal

Pound Sterling pertahankan kenaikan di tengah petunjuk suku bunga the Fed yang tidak terlalu hawkish, 21 jam lalu, #Forex Fundamental

PT PP London Sumatra Tbk. (LSIP) membukukan laba bersih sebesar Rp269.3 miliar pada kuartal I/2024, 1 hari, #Saham Indonesia

Emiten produsen minyak goreng Bimoli PT Salim Ivomas Pratama Tbk. (SIMP) mencetak laba bersih Rp307.10 miliar sepanjang kuartal I/2024, 1 hari, #Saham Indonesia

Laba bersih PT Aneka Tambang Tbk. (ANTM) atau Antam anjlok 85.66% menjadi Rp238.37 miliar pada kuartal I/2024, 1 hari, #Saham Indonesia

PT Pertamina Geothermal Energy Tbk. (PGEO) membukukan pendapatan sebesar $103.31 juta pada kuartal I/2024, 1 hari, #Saham Indonesia


Komentar @inbizia

Yunita: Bisa banget kok kak. Utk trading dngn $200 sbnnrya udah lbh dari cukup, khususnya utk pemula. Ditambah dngn leverage yg lumayan tinggi, di GKInvest 1:100 dan di JavaFX 1:400, kedua broker ini udah memberikan kemungkinan utk trader modal kecil utk memulai trading. Apalagi dngn posisi trading minimal 0.1 lot, shngga kita ga perlu terlalu makai modal terlalu tinggi utk membuka 1 posisi.

Yg terpenting dri trading modal kecil adalah dngn menerapkan manaanen resiko yg baik dan ketat. Kita harus tetapi memperhatikan aturan ato rules yg udah kita tentuin gitu.

Ada sihh artikel yg membicarakan tips dan trick dari trading dngn modal bahkan $100, artikel tsb bisa dijadikan acuan kakak dlm menyusun trading. Bsa coba baca di artikel berikut : Tips Money Management Forex dengan Modal $100

 Asta |  2 Jul 2023
Halaman: Perbandingan Biaya Trading Gkinvest Vs Javafx

Halo bantu jawab yee!! Klu ga salah nih gan, broker GKInvest itu adalah salah satu broker yg menunjang tradernya dngn seambreng tools deh. Selain autochartist dan Trading Central, tools seperti VPS, MT5 Booster, dan kalkulator Forex juga terdapat di GKInvest gan.

VPS itu gunanya agar kita bisa trading tanpa ada koneksi Internet. Jdi trading kita bakalan jalan terus. Ini cocok bngt utk EA trader krna EA nya bsa jalan terus selama 24 jam

Kmudian kalkulator forex bsa digunakan utk segala aspek perhitungan trading sehingga perencanaan trading plan kita lebih terarah.

Untuk MT5 booster itu simplenya adalah alat utk ningkatin peforma MT5 shngga ada tambahan analisis yg kaya banget ama tools2 yg ga ada di MT5. Utk penjelasan mengenai hal itu bsa agan baca satu per satu di artikel ini : Cara Tingkatkan Profit dengan MT5 Booster GKInvest

 Nadeo |  12 Jul 2023
Halaman: Kupas Tuntas Akun Raw Zero Gkinvest

Aku agak tertarik dngn kalkutlator yg ditawarkan oleh kedua broker. BUkan apa, di GKInvest maupun di HFX sndiri memiliki kalkulator dan sepertinya cukup ditonjolkan di kedua broker ini di artikel ini.

Ingin bertanyaa, kalkulator trading Forex ini sebenarnya memiliki manfaat seperti apa utk trader yaa, krna aku ini kan jga lagi ngereview broker2 lain jga, dan ternyata ga tiap broker ada kalkulator trading Forex ini. SElain itu, tipe2 kalkulator trading Forex itu ada apa aja ya krna kalkulator traidng di HFX dikatakan beragam banget. MOhon bntuannya yaa, terima kasih bnyk!

 Vito |  27 Jul 2023
Halaman: Memilih Broker Lokal Gkinvest Vs Hfx Mana Yang Lebih Bagus

Simplenya gini gan, kalkulator trading Forex itu kayak alat bantu buat para trader. Fungsinya sederhana tapi penting banget:

  • Hitung Nilai Pip: Biar bisa tau berapa profit atau loss dari pergerakan harga mata uang.

  • Hitung Margin: Buat tau berapa modal yang perlu dipersiapkan buat buka posisi.

  • Hitung Profit dan Loss: Cek potensi untung atau rugi dari trading yang mau dilakuin.

  • Ukur Besar Posisi: Biar bisa tentuin ukuran posisi yang cocok, biar gak terlalu banyak risiko.

  • Konversi Mata Uang: Buat ubah nilai mata uang dari negara lain.

Tiap broker punya kalkulator yang berbeda-beda. Ada yang punya kalkulator untuk hitung pip, margin, profit, loss, dan lain-lain. Semua tujuannya cuma satu: biar trader lebih paham dan teratur dalam trading.

Jadi, kalkulator ini bantu banget deh dalam trading. Kamu bisa lebih terorganisir dan punya gambaran yang jelas tentang trading yang mau kamu lakuin dan risiko yang mungkin dihadapi. Semoga membantu, bro! Keep trading smart!

 Andrian |  28 Jul 2023
Halaman: Memilih Broker Lokal Gkinvest Vs Hfx Mana Yang Lebih Bagus

Halo gan! Kalkulator Fibonacci itu kayak alat bantu buat trader biar lebih mudah dan cepat pakai metode Fibonacci. Jadi, daripada kamu harus nggambar sendiri garis Fibonacci di grafik, kalkulator ini bantu hitungin level-level pentingnya.

Manfaatnya apa? Nih, kamu bisa:

  • Lebih mudah ngelihat titik-titik penting, kayak support dan resistance, di grafik.
  • Hemat waktu, gak perlu capek-capek gambar sendiri yg terkadang garis support dan resistance bsa agak ngawur ato kluar jalur
  • Bisa digunakan buat berbagai instrumen dan kerangka waktu, fleksibel gitu.

Pokoknya dengan kalkulator Fibonacci, kamu bisa lebih mudah dan cepat temuin tingkat-tingkat penting dalam trading, buat bantu keputusan trading yang lebih baik

 Boris |  2 Aug 2023
Halaman: Fitur Trading Terbaik Hfx Yang Perlu Anda Tahu

Siti: Siang min... ijin bnt jwb ya

Sbnrnya gini, bsr kecilnya profit atau kerugian tdk dipengaruhi oleh leverage yg digunakan. Leverage hny memprngaruhi bsrnya margin forex yg menentukn bsrnya kekuatan margin minimal yg digunakn utk transaksi, dan jg bnyknya lot yg dpt digunakan dlm trading. Tp perlu diingat bhw lot yg bsr jg dpt memperbesar kerugian saat trjd floating hrga.

Slain itu penggunaan leverage dl trading jg hrs digunakan dg bijak krna jika tidak jg bs menimbulkan kerugian yg cukup besar.

Margin yg banyak dg leverage yg besar tdk mnjd jaminan trader mendapatkan profit yg bsr juga. Bgtu jg sebalikny, jk tdk mnggunakn leverage maka kesempatan utk melakukan open posisi open buy atau open sell hanya satu kali dan bs mengalami kerugian dlm wkt singkat.

Jd sbg trader km hrs ttng money management dg leverage. Kmu hrs pham jika

money management yg baik bkan hnya tentang cr mndpt keuntungan yg bsr dlm wktu singkat, tp tntang bgmana cara mndpat keuntungan yg konsisten wlpun dg jmlh kecil dan bs mengelola keuangan yg sehat.

Baca Juga: Contoh Money Management (MM) Yang Baik

 Nila |  21 Aug 2023
Halaman: Mrg Vs Didimax Mana Yang Terbaik Untuk Trader Pro

Komentar[11]    
  Markudie   |   22 Aug 2021
Tolong bantu isi kalkulatornya, pak. Apa beda last equity dan equity now serta mm itu apakah margin? Dan lainnya apa saja

 

  Imam Machmudi   |   13 Apr 2022

tidak ada perhitungan untuk akun cent ya?

  Ibnu Ubaedillah Ibnu Ubaedilla   |   13 Apr 2022

iya kak, tidak ada pilihan untuk perhitungan akun cent

  Dhayus Syahri   |   13 Apr 2022

apakah bisa digunakan untuk menghitung kripto dan saham?

  Nica Alnici   |   13 Apr 2022

sepertinya ini kalkulator money management untuk forex saja kak

  Sukma Hidayat   |   14 Apr 2022

bagaimana cara menentukan TP (target profit) bagi day trader?

  Mukhlis Rusmawadi   |   14 Apr 2022

Penentuan TP berdasarkan level toleransi trader terhadap risiko

  Ibra Masruin   |   18 Apr 2022

Besarnya profit sebaiknya 2x lebih besar dari target cut loss
Misalnya cut loss sebesar 1% per transaksi per hari, maka target profit 2% per transaksi per hari

  Imas Maisarah   |   14 Apr 2022

bagaimana menggunakan MM yg baik?

  Eri Taruna   |   14 Apr 2022

bisa baca artikel ini kak untuk contoh penggunaan MM yg baik

  Korri   |   2 Jun 2022

MANTAB! INI DIA YANG SELAMA INI SAYA CARI CARI! MAKASIH YA MIN!