Emas mendapatkan dukungan karena risiko geopolitik mengkatalisasi permintaan, 11 jam lalu, #Emas Fundamental   |   Data pekerjaan Inggris mendukung penurunan suku bunga BoE, dan saham vodafone naik setelah pendapatan, 11 jam lalu, #Forex Fundamental   |   EUR/USD: Euro dapat naik lebih tinggi jika stabil di atas level 1.0800, 11 jam lalu, #Forex Teknikal   |   EUR/GBP tetap dibatasi di bawah level 0.8600 menyusul data ketenagakerjaan Inggris, 11 jam lalu, #Forex Teknikal   |   Saham-saham top gainers LQ45: PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) +2.17%, PT Bank Pacific Tbk (BRPT) +2.04%, PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) +1.93%, 18 jam lalu, #Saham Indonesia   |   IHSG melanjutkan penguatannya pada pagi ini, naik 0.21% ke level 7,114, 18 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Aneka Tambang (ANTM) menyampaikan jadwal pembagian dividennya sebesar Rp3.07 triliun. Cum date untuk dividen ANTM dijadwalkan pada pekan depan, 18 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. (INTP) akan mengambil keputusan terkait penggunaan laba bersih 2023 lewat RUPST yang digelar hari ini (14/Mei), 18 jam lalu, #Saham Indonesia

Bisnis Analisa Emas

Bullish Berlanjut, USD Incar R1
Kazuki     19 Oct 2023
Dolar AS menguat terhadap dolar Kanada. Jika tak ada halangan, USD/CAD diprediksi akan menguat ke R1.
Bearish Berlanjut, Emas Lanjutkan Penurunan ke S2
Kazuki     14 Sep 2023
Emas tak kunjung menguat terhadap dolar AS. Jika sentimen bearish terus menekan, XAU/USD diperkirakan melanjutkan perjalanan turun ke S2.
Sinyal Buy Berkibar, Euro Berpotensi Melaju ke R2
Kazuki     7 Jul 2023
Euro diperkirakan dapat melanjutkan penguatannya terhadap dolar Kanada. Jika bullish berlanjut, EUR/USD berpotensi menguat ke R2.
Kamus

Kamus Trading

Analisa Teknikal, Analisis Teknikal

Cara menganalisa pergerakan harga suatu aset di pasar finansial menggunakan perangkat statistik, seperti grafik (bar, line, atau candlestick) dan rumus matematis.

Emas Hitam

Sebutan untuk komoditas minyak mentah. Emas hitam juga disebut sebagai minyak bumi, dalam bahasa Inggris diistilahkan dengan Crude Oil.

Analisa Fundamental, Analisis Fundamental

Cara menganalisa pergerakan harga aset di pasar finansial berdasarkan data dan berita ekonomi tertentu. Dalam forex, analisa fundamental berkaitan dengan berita yang mempengaruhi nilai tukar mata uang.

Forum

Kumpulan Forum @inbizia #analisa #emas #bisnis

keser   11 Dec 2016

Malam gan. Saat ini saya sadang proses belajar. Menurut temen saya, katanya perlu mempelajari pola chart (chart pattern) atau pola candle y.

Saya masih bingung tuh. setelah baca-baca artikel chart pattern, kok saya agak kerepotan alias bingung bedakan pola pennant dan triangle y (sepertinya symetrical triangle ) dan pemanfaatannya (reversal/continuation). Mohon pjelasannya, sukur kalau dikirim ke email. Makasih.

Afwan   21 Jan 2022

Bagaimana cara analisa fundamental untuk trading minyak mentah online?

lalu dadank   13 Jun 2012

salam master mau tanya timeframe berapa yang paling bagus dalam menganalisa satu candlestick dan grafik candlestick. mohon pencerahannya.thanks

Komentar

Kumpulan Komentar @inbizia #analisa #emas #bisnis

  Markudie   |   7 Aug 2021   |   Artikel

Mantap...matur nuwun master... selama ini bingung bacain analisa dan berita ekonomi saja terus sementara loss mulu. sekarang agak nyaman masuk opennya....

  Aswin Chandra   |   20 Jan 2023   |   Artikel

Dari yang saya baca nih sepertinya pandangan analisis lebih kayak trading signal tetapi tidak secara gamblang ngomong mesti harus segera buka posisi. Maxco lebih ngedorong kliennya untuk menganalisa sendiri. Cuma nih, pandangan analisis ini apakah bisa dijadikan patokan untuk trading style scalping? Karena sekilas saya lihat dan perhatiin, kayaknya lebih ke one day trading. saya ada coba mendaftar sih di maxco di demo tradingnya tapi kok pandangan analisis nya lebih ke target pipsnya gede gede.

  Yoga Pratama   |   20 Jan 2023

Setau ane kalau soal scalping biasanya ga memperhatikan hal-hal semacam kayak gitu. Kalau emang target pipsnya gede-gede memang sih sesuai yang agan katakan bahwa pandangan analisis itu buat day trader.

Kalau scalping, bisa dilakukan disetiap saat mau itu sideway maupun lagi trend. Mau ditimeframe 1 menit juga bisa. Jadi kalau menurut ane, scalping ga usah beginian udah bisa ngambil profit.

Bahkan di website ini ada yang ngebahas scalping 1 menit juga, indikator cuma pake garis trend aja dan membaca signal chart kapan bullish dan bearish aja. Udah 2 itu aja, sederhana tanpa perlu garis ini itu. Baca Artikel Scalping 1 menit disini.

  Liandu   |   20 Jan 2023

Gan, yang dimaksud dengan Bolinger itu apa sih, gw denger dari beberapa orang katanya banyak yang makai. Nah saya pensaran dan pengen tau cara negabacany. Gw ada temuin nih dimetatrader pas lagi coba coba liat di indikator dan saya coba klik Bolinger. Pas gw klik muncul 2 garis di layar. Itu maksudnya bagaimana cara membacanya sih dan cara setting yang baik itu kayak gimana?

  Erwin   |   20 Jan 2023

Agan bisa membaca detail mengenai bolinger band disini : Artikel : cara menggunakan Bolinger Bands

Secara simple cara membacanya gini gan, kan ada tuh bands atas dan bands bawah, itu bisa dijadikan sebagai pengukur volatilitas. Jadi kalau misalkan jarak antara satu garis dengan garis lainnya sangat lebar maka volatilitas tinggi, sedangkan bila rendah maka jaraknya akan mengecil.

Contoh Bolinger Bands Sepert ini :

Menjadi Pro Trader Dengan Pandangan Analis Di Maxco

Jadi ada saat pasar lagi trend maka volatilitas tinggi jadi bisa membentuk jarak lebar sedangkan bila sideway maka jaraknya sempit seperti yang dikihat dari gambar yang saya kirimkan. Dibaca juga artikelnya yang tadi gan

  Juan   |   20 Jan 2023

@Liandu, perhatiin gambar chart candlestick dari pak @Erwin, ada beberapa chart yang keluar bisa jadi pertanda market akan bullish dan bearish. coba perhatiin potongan gambar berikut :

Menjadi Pro Trader Dengan Pandangan Analis Di Maxco

Begitu nyentuh area luar bolinger bands, beberapa saat harga terjadi kenaikan.

Kemudian perhatiin juga gambar 1 lagi :

Menjadi Pro Trader Dengan Pandangan Analis Di Maxco

terjadi hal yang sama lagi, begitu tersentuh area luar langsung akan membentuk sebuah trend tetapi tidak semua juga. Ada yang juga ternyata adalah signal fake jadi mesti jeli juga melihat pattern candlestick.

  Bima   |   23 Mar 2023   |   Artikel

Gw nyadarin satu hal tentang fitur2 yg ngebantu peluang cuan di GKInvest. Jadi gini nih, gw ngeliat klu GKInvest ini asli canggih banget, bnyk banget yg disedaiin ama GKInvest kyk trading toolsnya yg canggih, kalender ekonomi, fitur edukasi, analisis pasar ama teknikal. Dan ini smua bisa ngebantu trader cma bagi yang bisa ngebaca candlestick ato bsa baca hasil analisa dari trading tools trsbt. YA kita trader jga harus nbgeabaca kalender ekonomi, bisa baca pasar dll. Tanpa itu bakalan ga bsa kita jalan n profit mau secanggih apapun broker itu.

Makanya gw mau tanya, itu fitur edukasi di GKInvest selain webinar itu ada apa aja buat ngedukung trader agar bsa berhasil dlm trading?

  Nana   |   23 Mar 2023

bntu jawab ya, syngnya sih fitur edukasi di GKInvest emang fokus pada video krna mngkn ya bagi para trader pemula, dengan mmperhatikan video maka lbh gampang dicerna lgi karena trading itu berat n susah dimengerti bila hnya dngn bacaan. Bacaan meamng penting, tetapi klu dibantu dngn video maka bljr forex lbh cepat n paling ga dah tau dasar2 Forex dan trading yg baik itu kyk gmana. Dan menariknya, video GKInvest bsa langsung kita ntn di channel youtubenya GKInvest dan emang sesuai dngn apa yg dituliskan diatas klu videonya tiap mggu ada.

Saran sih, cba cari artikel trading di Inbizia aja buat nambah2 sumber bacaan mengenai Forex.

  Edwin   |   19 Apr 2023   |   Artikel

Permisi, saya numpang komentar disini ya. Sklian saya ingin menanyakan perihal kedua aplikasi trading ini. Jadi, saya sudha membuka akun demo di kedua broker dan langsng mencoba kedua aplikasi trading di kedua broker. Yang saya sadari dari kedua aplikasi traidng baik di broker Maxco maupun di HSB itu adalah keterbatasan dari teknikal tools yang ada. Di Maxco contohnya, hnya ada beberapa teknikal tool saja seperti Bollinger dan jga MACD. BGitu jga di HSB yg jga hanya ada beebrapa teknikal tools saja. Herannya, ada orng yg anggap bahwa beberapa inidikatro ini jga cukup.

Jadi, apakah penggunaan teknikal tools ini, menggunakan 2-3 indikator sekaligus udah cukup utk melakukan analisa trading?

  Bobby   |   20 Apr 2023

Tentu saja elo bisa menambahkan indikator teknikal yang lebih banyak dan berbeda di aplikasi trading jika diperlukan untuk analisis trading yang lebih kompleks. Namun, penggunaan indikator teknikal yang terlalu banyak dapat membuat analisis trading menjadi rumit dan sulit diikuti, sehingga trader perlu memilih indikator yang paling sesuai dengan strategi trading mereka. Beberapa trader menggunakan hanya 2-3 indikator yang telah terbukti efektif, sementara yang lain mungkin membutuhkan lebih banyak indikator teknikal. Ini preferensi dari trader masing-masing.

Penting untuk dicatat bahwa indikator teknikal hanyalah alat bantu dan tidak dapat memberikan sinyal trading yang pasti dan akurat secara terus-menerus. Oleh karena itu, trader perlu menggabungkan penggunaan indikator teknikal dengan analisis fundamental dan sentimen pasar untuk membuat keputusan trading yang lebih baik. Selain itu, trader juga perlu terus belajar dan mengembangkan pengetahuan mereka tentang penggunaan indikator teknikal dan analisis trading lainnya untuk meningkatkan keterampilan trading mereka.

  Irwin   |   21 Apr 2023

Ibarat rambu lalu lintas gan. Klo kebanyakan tanda pasti elo juga bingung sndiri kan? bgitu jga dengan penggunaan kbnyakan indikator. Sbaiknya sih agan tentuin aja mana indikator yg paling bsa digunakan dan perlu diingat ketika dikombinasiin, pling ga agan masih bsa membaca indikator tersebut.

Perihal kedua traidng platform yg ada menyediakan beberapa mcm indikator tools saja, perlu diingat rata2 yg disediakan itu adlaah tools yg paling bnyk digunakan dalam analisa teknikal. Jadi utk pengguna indikator MA, MACD, Bollinger Bands dan jga candlestick bsa bangt menggunakan kedua aplikasi ini karena grafik nya jga clear di kedua broker, shngga analisa via candlestick dan jga tools lbh gampang dan efektif

  Mikael   |   13 Jun 2023   |   Artikel

Mau tanya nihhh, minyak mentah itu kan sbnrnya di pake di seluruh dunia. Dan krna ngeliat harga minyak saat ini yg agak sensitif gitu, utk analisa fundamental jga kyknya agak luas krna menyangkut tingkat produksi dan jga komsumtif kan? sedangkan kita sndiri ga mampu meliat dan mencari berita mengenai konsumtif dan produksi dari suatu negara. Dan dari sekian negara2 yg ada, apakah kita bsa fokus ke negara mana yg lebih bnyk produksi dan negara yg pling komsumtif ama minyak? Misalkan ada, apakah ada cth negara2 mana aja yg mengenai hal tsb? Mohon infonya ya, makasih bnyk

  Winto   |   19 Jun 2023

Mikael: Dlm hal nentuin berita mana aja yg bsa pengaruh besar ke minyak dunia. Maka kita harus nyari tau konsumsi terbesar minyak itu di negara mana aja dan produksi minyak terbesar dimana aja. Ini berarti kita harus meliat berita2 misalkan yg pertama adlah Arab Saudi, mereka produsen minyak terbesar di dunia dan punya pengaruh besar di pasar minyak. Terus, ada juga Amerika Serikat yang jadi produsen besar setelah munculnya minyak shale. Rusia juga penting, mereka produsen minyak utama. China dan India juga harus diikutin, mereka negara dengan konsumsi minyak gede.

Jadi, kita perlu pantau berita tentang produksi, persediaan, permintaan, dan kebijakan energi dari negara-negara ini. Selain itu, perhatiin juga hal-hal global kayak stabilitas politik, bencana alam, dan jngn lupa, kebijakan OPEC jg bisa pengaruhi pasar minyak secara keseluruhan.

  Haykal   |   24 Jun 2023   |   Artikel

Ini saya bertanya secara umum ya min. Jd klu diperhatikan dngn baik, kedua broker baik itu Finex dan jga DCFX itu menyediakan saham yg jumlahnya kurang lbh 30 saham AS. Kita sebagai pemula kan tentunya ga bsa serta merta mempelajari 30 saham 1 per 1. Jadi ada ga tips dan trick dalam memilih isntrumen saham? Apakah ada indeks tertentu yg wajib kita pilih ato ada ketentuan saham perusahaan apa aja yg blh kita masukin dan tidak buat pemula? selain itu, apakah kita perlu melihat analisa keuangan yg dimiliki perusahaan, sama seperti investasi saham pada umumnya dngn trading saham CFD ini?

  Memphis   |   25 Jun 2023

Bntu jawab ya! Dalam pilih-pilih saham, mneurut gue kita harus fokus ke beberapa faktor kayak:

  • Fokus ke sedikit saham aja, bro: Ngga perlu bingung-bingung mikirin 30 saham sekaligus. Pilih aja beberapa saham yang menarik atau yang punya pergerakan harga stabil dan banyak diperdagangkan. Dengan fokus ke sedikit saham, kita bisa lebih fokus dan paham karakteristik masing-masing saham.

  • Pilih saham yang sektor-nya kita ngerti: Kalau kita minat sama teknologi, ya coba lihat saham-saham teknologi yang terkenal. Atau kita bisa pilih saham dari sektor yang kita paham. Lebih gampang analisanya dan bisa ngecek perkembangan sektor itu sendiri.

  • Nggak ada salahnya lihat indeks juga, bro: Kita bisa ngikutin saham-saham yang masuk dalam indeks tertentu, contohnya S&P 500 atau Dow Jones. Indeks itu ngebantu ngasih gambaran kondisi pasar secara keseluruhan. Jadi, kita bisa dapetin gambaran luas tentang pasar tanpa harus pusing pilih saham individu.

Meskipun kita trading saham CFD yang cenderung jangka pendek, nggak ada salahnya juga cek analisis fundamental perusahaannya. Kita bisa lihat laporan keuangan, rasio keuangan, dan berita terkait perusahaan. Dengan begitu, kita bisa tahu kinerja dan potensi pertumbuhannya

Moga membantu!

Bunga Kredit

Suku Bunga Kredit

BANK Korporasi Ritel KPR
BRI 8.00% 8.25% 7.25%
BNI 8.05% 8.30% 7.30%
BCA 7.90% 8.10% 7.20%
Mandiri 8.05% 8.30% 7.30%
BTN 8.05% 8.30% 7.30%
OCBC NISP 8.25% 8.75% 8.00%
BTPN 7.64% 10.36% -
Danamon 8.50% 9.00% 8.00%
CIMB Niaga 8.00% 8.75% 7.30%
HSBC Indonesia 7.00% 8.75% 8.00%
Lihat Bank Lain
Kalkulator Pinjaman

Kalkulator Pinjaman





Harga Emas Antam

Harga Emas Antam

Kemarin 1.237.000
Minggu Lalu 1.225.000
1 Bulan Lalu 1.230.000
2 Bulan Lalu 1.094.000
3 Bulan Lalu 1.038.000
6 Bulan Lalu 990.000
Setahun Lalu 939.000
Harga Emas

Harga Emas

Kemarin 2361.05
Minggu Lalu 2322.30
1 Bulan Lalu 2376.20
2 Bulan Lalu 2159.80
3 Bulan Lalu 2024.10
6 Bulan Lalu 1984.70
Setahun Lalu 1978.70
Harga Emas Dunia

Harga Emas Dunia

Dolar Bersiap Rebound Menuju R2
Kazuki     13 Jun 2023
Dolar AS berpotensi kembali menguat terhadap dolar Kanada. Jika tak ada halangan, USD/CAD akan berbalik menguat ke R2.
Euro Bersiap Rebound, S2 Jadi Sasaran
Kazuki     8 Jun 2023
Euro dibuka melemah terhadap yen Jepang. Tetapi, jika kekuatan buyer mendominasi, euro berpotensi melaju ke S2.
Dolar Mulai Pulih, R1 Jadi Incaran
Kazuki     2 May 2023
Dolar AS berbalik menguat versus dolar Kanada. Jika tak ada halangan, pair ini berpotensi melanjutkan perjalanan menuju R1.
Masih Sideways, Emas Sinyalkan Sell
Kazuki     7 Apr 2022
Emas masih terjebak dalam fase konsolidasi. Jika kekuatan seller akhirnya mendominasi pasar, XAU/USD terancam merosot ke S2.
Belum Lepas Dari Ancaman, Harga Emas Indikasikan Sinyal Sell
Kazuki     14 Mar 2022
Emas masih melanjutkan perjalanan turunnya dan kini sinyalkan sell. Jika bearish berlanjut, logam mulia terancam anjlok ke S1.
Breakout Emas Masih Menanti Kepastian
Kazuki     15 Feb 2022
Harga emas saat ini tengah bertahan di sekitar garis R1. Jika uptrend kembali berlanjut, maka harga emas diperkirakan akan mendaki ke R2.
Harga Emas Masih Rawan, Tunggu Sinyal Buy di Sini
Kazuki     27 Jan 2022
Harga emas kini tengah bertahan di sekitar 1816. Jika demand kembali, tidak menutup kemungkinan harga emas akan terdorong naik menuju R1.
Emas mendapatkan dukungan karena risiko geopolitik mengkatalisasi permintaan, 11 jam lalu, #Emas Fundamental

Data pekerjaan Inggris mendukung penurunan suku bunga BoE, dan saham vodafone naik setelah pendapatan, 11 jam lalu, #Forex Fundamental

EUR/USD: Euro dapat naik lebih tinggi jika stabil di atas level 1.0800, 11 jam lalu, #Forex Teknikal

EUR/GBP tetap dibatasi di bawah level 0.8600 menyusul data ketenagakerjaan Inggris, 11 jam lalu, #Forex Teknikal

Saham-saham top gainers LQ45: PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) +2.17%, PT Bank Pacific Tbk (BRPT) +2.04%, PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) +1.93%, 18 jam lalu, #Saham Indonesia

IHSG melanjutkan penguatannya pada pagi ini, naik 0.21% ke level 7,114, 18 jam lalu, #Saham Indonesia

Aneka Tambang (ANTM) menyampaikan jadwal pembagian dividennya sebesar Rp3.07 triliun. Cum date untuk dividen ANTM dijadwalkan pada pekan depan, 18 jam lalu, #Saham Indonesia

PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. (INTP) akan mengambil keputusan terkait penggunaan laba bersih 2023 lewat RUPST yang digelar hari ini (14/Mei), 18 jam lalu, #Saham Indonesia


Komentar[1]    
  Juda   |   16 Jan 2023

Admin...tlg diadakan supp ress harian gold...klo buat forex kan udh ada ya..klo ada buat gold minta link nya dong..kirim ke email ku..mksh