Emas mendapatkan dukungan karena risiko geopolitik mengkatalisasi permintaan, 12 jam lalu, #Emas Fundamental   |   Data pekerjaan Inggris mendukung penurunan suku bunga BoE, dan saham vodafone naik setelah pendapatan, 12 jam lalu, #Forex Fundamental   |   EUR/USD: Euro dapat naik lebih tinggi jika stabil di atas level 1.0800, 12 jam lalu, #Forex Teknikal   |   EUR/GBP tetap dibatasi di bawah level 0.8600 menyusul data ketenagakerjaan Inggris, 12 jam lalu, #Forex Teknikal   |   Saham-saham top gainers LQ45: PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) +2.17%, PT Bank Pacific Tbk (BRPT) +2.04%, PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) +1.93%, 19 jam lalu, #Saham Indonesia   |   IHSG melanjutkan penguatannya pada pagi ini, naik 0.21% ke level 7,114, 19 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Aneka Tambang (ANTM) menyampaikan jadwal pembagian dividennya sebesar Rp3.07 triliun. Cum date untuk dividen ANTM dijadwalkan pada pekan depan, 19 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. (INTP) akan mengambil keputusan terkait penggunaan laba bersih 2023 lewat RUPST yang digelar hari ini (14/Mei), 19 jam lalu, #Saham Indonesia

Tulis Komentar di YouTube Pintu Bisa Dapat USDT

Crypholic 28 May 2023
Dibaca Normal 2 Menit
kripto > berita >   #pintu   #usdt   #youtube
Pintu mengajak pengguna untuk memberikan komentar pada setiap video YouTube channel Pintu. Trader bisa mendapat USDT senilai Rp100,000.

Promo exchange Pintu kembali hadir. Kali ini, kamu cukup memberikan komentar terbaik di video YouTube Pintu untuk bisa mendapatkan hadiah menarik. Tak tanggung-tanggung, hadiah yang diberikan dalam promo Pintu Comment Party adalah USDT senilai Rp100,000. Promo ini berlangsung mulai dari 15-29 Mei 2023.

Join Pintu Comment Party, Menangkan Hadiah Menarik

Untuk berpartisipasi pada event Pintu Comment Party, kamu harus mengisi form pendaftaran terlebih dahulu. Batas maksimal pengisian form sampai 29 Mei 2023. Pastikan form diisi dengan data yang benar karena akan digunakan untuk mengklaim hadiah saat promo berakhir. Selain itu, peserta diharuskan subscribe YouTube Channel bursa kripto Pintu dan nyalakan lonceng notifikasi.

Setelah menyelesaikan pendaftaran, selanjutnya kamu bisa langsung memberikan komentar yang menarik dan insightful pada video-video terbaru (tidak termasuk Short) channel YouTube Pintu yang dirilis selama periode 15 – 29 Mei 2023.

Kamu wajib menonton video setidaknya 1 menit tanpa dipercepat sebelum memberikan komentar. Satu akun YouTube hanya diperbolehkan memberikan komentar maksimal 1 kali dalam 1 video.

Berikan komentar yang masih berkaitan dengan isi konten video karena ini menjadi poin terpenting pada promo Pintu Comment Party. Komentar yang isinya tidak berkaitan dengan video akan dianggap spam dan mengakibatkan peserta kehilangan kesempatan memenangkan hadiah USDT dari Pintu.

Pastikan juga akun YouTube kamu tidak dalam mode private agar tim juri dapat melakukan penilaian pada komentar-komentar yang telah dibuat. Jika kamu terpilih menjadi pemenang, pihak Pintu akan meminta screenshot yang menunjukkan bahwa kamu telah subscribe channel YouTube Pintu. Hadiah akan dialihkan ke peserta lain apabila pemenang belum subscribe channel Pintu.

Pemenang akan diumumkan melalui blog resmi Pintu, Instagram Story, dan email ke masing-masing pemenang yang telah dicantumkan pada saat mengisi form pendaftaran. Hadiah untuk para pemenang akan didistribusikan langsung ke wallet masing-masing setidaknya 7 hari kerja setelah event berakhir. 

Terkait Lainnya
 
Emas mendapatkan dukungan karena risiko geopolitik mengkatalisasi permintaan, 12 jam lalu, #Emas Fundamental

Data pekerjaan Inggris mendukung penurunan suku bunga BoE, dan saham vodafone naik setelah pendapatan, 12 jam lalu, #Forex Fundamental

EUR/USD: Euro dapat naik lebih tinggi jika stabil di atas level 1.0800, 12 jam lalu, #Forex Teknikal

EUR/GBP tetap dibatasi di bawah level 0.8600 menyusul data ketenagakerjaan Inggris, 12 jam lalu, #Forex Teknikal

Saham-saham top gainers LQ45: PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BRIS) +2.17%, PT Bank Pacific Tbk (BRPT) +2.04%, PT Charoen Pokphand Tbk (CPIN) +1.93%, 19 jam lalu, #Saham Indonesia

IHSG melanjutkan penguatannya pada pagi ini, naik 0.21% ke level 7,114, 19 jam lalu, #Saham Indonesia

Aneka Tambang (ANTM) menyampaikan jadwal pembagian dividennya sebesar Rp3.07 triliun. Cum date untuk dividen ANTM dijadwalkan pada pekan depan, 19 jam lalu, #Saham Indonesia

PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. (INTP) akan mengambil keputusan terkait penggunaan laba bersih 2023 lewat RUPST yang digelar hari ini (14/Mei), 19 jam lalu, #Saham Indonesia



Kirim Komentar Baru